Cinemags
  • Trending
  • Reviews
  • Movie News
  • TV News
  • Interview
  • Lainnya
    • Show Case
    • Komik
    • Shop
No Result
View All Result
Cinemags
  • Trending
  • Reviews
  • Movie News
  • TV News
  • Interview
  • Lainnya
    • Show Case
    • Komik
    • Shop
No Result
View All Result
Cinemags
No Result
View All Result

Disney Ungkap Poster Terbaru dari Star Wars: The Bad Batch

by Kent
April 20, 2021
in Animasi, Barat, Fiksi Ilmiah dan Fantasi, News, Streaming, TV Shows
Reading Time: 2 mins read
A A
0
Share on FacebookShare on Twitter

Disney+ dan Lucasfilm baru saja merilis poster terbaru dari serial animasi Star Wars: The Bad Batch. Serial ini merupakan animasi terbaru dalam dunia Star Wars di bawah bendera Disney. Bad Batch merupakan animasi baru yang langsung berhubungan dengan musim terakhir The Clone Wars, yang berpusat pada kelompok Clone Troopers tertentu. Poster baru ini menghadirkan tampilan terbaru dari kelompok Clone Trooper yang menjadi tokoh utama serial.

Poster baru itu sendiri menampilkan berbagai anggota Clone Force 99, atau dikenal sebagai Bad Batch. Penggemar juga dapat melihat sekilas sosok anak kecil misterius yang sebelumnya terlihat di trailer Star Wars: The Bad Batch. Selain itu dalam poster ini juga menampilkan sosok Emperor Palpatine yang menjulang di bagian atas.

The Bad Batch akan bersetting setelah The Clone Wars, dan kisahnya akan mengikuti pasukan klon elit dan eksperimental dari Clone Force 99 atau disebut juga Bad Batch saat mereka menemukan jalan mereka di galaksi yang berubah dengan cepat segera setelah Clone War. Anggota Bad Batch merupakan skuad klon unik yang secara genetik berbeda dari saudara mereka di Clone Army – masing-masing memiliki keterampilan yang luar biasa, dan membuat mereka menjadi tentara yang sangat efektif dan kru yang tangguh. Di era pasca-Clone War, mereka akan mengambil menjadi tentara bayaran yang berani saat mereka berjuang untuk tetap bertahan dan menemukan tujuan baru.

Serial Star Wars: The Bad Batch diproduseri oleh Dave Filoni (The Mandalorian, Star Wars: The Clone Wars), Athena Portillo (Star Wars: The Clone Wars, Star Wars Rebels), Brad Rau (Star Wars Rebels, Star Wars Resistance) dan Jennifer Corbett (Star Wars Resistance, NCIS).

Baca Juga:  Hugh Jackman Tampil Brutal di Trailer Film The Death of Robin Hood

FYI, serial animasi ini akan mulai streaming di Disney+ pada 4 Mei mendatang. Serial Star Wars terbaru ini akan tayang perdana dengan episode khusus berdurasi 70 menit, yang kemudian diikuti oleh episode baru setiap hari Jumat mulai tanggal 7 Mei.

 

Tags: AnimasiBerita FilmDisneyDisney+LucasfilmPosterStar WarsStar Wars: The Bad Batch
Previous Post

Film The Flash Akhirnya Mulai Diproduksi, Logo Resmi Terungkap!

Next Post

Cegah Spoiler, Film Baru Scream Syuting Beberapa Versi!

Related Posts

Menghadapi Kekuatan Alam: 10 Film Bencana Terbaik Sepanjang Masa
Barat

Menghadapi Kekuatan Alam: 10 Film Bencana Terbaik Sepanjang Masa

10/01/2026
Will Arnett Resmi Gantikan David Harbour di Proyek Film Behemoth! Karya Tony Gilroy
Action

Will Arnett Resmi Gantikan David Harbour di Proyek Film Behemoth! Karya Tony Gilroy

09/01/2026
Tangled
Anak dan keluarga

Disney Resmi Umumkan Pemeran Rapunzel dan Flynn Rider untuk Tangled Versi Live-Action

09/01/2026
Recovery Agent
Action

Gal Gadot Jadi Agen Pemburu Harta Karun di Film Petualangan Baru dari Paramount

09/01/2026
Next Post
Scream

Cegah Spoiler, Film Baru Scream Syuting Beberapa Versi!

Leave a Reply

Your email address will not be published. Required fields are marked *

[elfsight_youtube_gallery id="2"]

Popular 24 Hours

  • Sepuluh Serial Televisi yang Banyak Mengandung Konten Seksual

    5659 shares
    Share 2264 Tweet 1415
  • Disney Resmi Umumkan Pemeran Rapunzel dan Flynn Rider untuk Tangled Versi Live-Action

    405 shares
    Share 162 Tweet 101
  • Gal Gadot Jadi Agen Pemburu Harta Karun di Film Petualangan Baru dari Paramount

    404 shares
    Share 162 Tweet 101
  • Sebelum Nonton, Kenali Dulu Ragam Kelas di Bioskop CGV

    31467 shares
    Share 12586 Tweet 7867
  • Review Film Inheritance

    607 shares
    Share 243 Tweet 152
Cinemags

© 2021 - 2025 Cinemags

Information

  • About Us
  • Advertise
  • Privacy Policy
  • Contact Us

Follow Us

No Result
View All Result
  • Trending
  • Reviews
  • Movie News
  • TV News
  • Interview
  • Lainnya
    • Show Case
    • Komik
    • Shop

© 2021 - 2025 Cinemags