Cinemags
  • Trending
  • Reviews
  • Movie News
  • TV News
  • Interview
  • Lainnya
    • Show Case
    • Komik
    • Shop
No Result
View All Result
Cinemags
  • Trending
  • Reviews
  • Movie News
  • TV News
  • Interview
  • Lainnya
    • Show Case
    • Komik
    • Shop
No Result
View All Result
Cinemags
No Result
View All Result

Poster Dark Phoenix WonderCon Menunjukkan Sisi Lain dari Jean Grey

by Kent
April 1, 2019
in News
Reading Time: 1 min read
A A
0
Share on FacebookShare on Twitter

20th Century Fox telah merilis poster eksklusif Dark Phoenix versi WonderCon, yang menampilkan sosok Jean Grey yang sedang berapi dan seakan menahan sakit akibat hal tersebut. Apa yang digambarkan dalam poster ini seakan memperlihatkan pergumulam Jean yang menjadi pusat perhatian dan inti dari kisah film terbaru franchise X-Men ini.

Dark Phoenix akan bersetting pada tahun 1992, sepuluh tahun setelah kejadian di film X-Men: Apocalypse. Dan film ini akan dibuka dengan adegan ketika para X-Men telah dianggap sebagai pahlawan nasional dan Charles Xavier berada di cover depan majalah TIME. Dengan “sambutan” baru masyarakat tersebut, Xavier mulai memberikan berbagai misi berbahaya kepada para X-Men. Dan satu misi yang paling ekstrim adalah sebuah tugas yang mengharuskan tim X-Men berada di luar angkasa. Namun misi tersebut membuat Jean Grey terekspos radiasi sinar matahari sehingga membangkitkan “Phoenix Force” dalam dirinya.

Dalam film ini Michael Fassbender kembali sebagai Magneto bersama Storm (Alexandra Shipp), Red Lotus (Andrew Stehlin), Beast (Nicholas Hoult), Nightcrawler (Kodi Smit-McPhee), dan Selene (Kota Eberhardt). Para tokoh utama seperti  Charles Xavier (James McAvoy), Mystique (Jennifer Lawrence), Quicksilver (Evan Peters), dan Cyclops (Tye Sheridan) juga akan kembali, bersama dengan pendatang baru Jessica Chastain dalam peran misteriusnya. Dark Phoenix akan hadir di bioskop pada 7 Juni.

Baca Juga:  Penélope Cruz dan Javier Bardem Kembali Beradu Akting di Thriller Psikologis “Bunker”
Tags: Berita FilmDark PhoenixPosterWonderConX-MenX-Men: Dark Phoenix
Previous Post

James Gunn Hadirkan Extended Trailer dan Poster Anyar dari Brightburn

Next Post

Marvel Kembali Rilis Poster dan Banner Internasional dari Avengers: Endgame

Related Posts

Warung Pocong
Celebrity

Mengapa Orang Tertarik dengan Pesugihan? Apakah Warung Pocong Jawabannya?

10/05/2025
Baeksang Arts Awards 2025
Asia

Pemenang Baeksang Arts Awards 2025 : Film Korea Menuai Penghargaan Bergengsi

10/05/2025
X-Men
Action

Era Mutan Dimulai: Sutradara Thunderbolts Siap Pimpin Film X-Men di MCU

10/05/2025
Ernest Prakasa vs Remake Film Agak Laen Versi Korea
Celebrity

Ernest Prakasa vs Remake Film Agak Laen Versi Korea

10/05/2025
Next Post
Para Avengers Membahas Rekan yang Gugur dalam Klip Avengers: Endgame Terbaru

Marvel Kembali Rilis Poster dan Banner Internasional dari Avengers: Endgame

Leave a Reply

Your email address will not be published. Required fields are marked *

This site uses Akismet to reduce spam. Learn how your comment data is processed.

Unfortunately, an error occurred:

Popular 24 Hours

  • Traveloka CGV

    Sebelum Nonton, Kenali Dulu Ragam Kelas di Bioskop CGV

    29882 shares
    Share 11952 Tweet 7470
  • Teror di Lautan! Trailer Film Horor Dangerous Animals Resmi Dirilis, Dibintangi Jai Courtney

    404 shares
    Share 162 Tweet 101
  • “The Ritual”: Film Eksorsisme Berdasarkan Kisah Nyata Siap Menghantui Bioskop Mulai Juni

    403 shares
    Share 161 Tweet 101
  • Ernest Prakasa vs Remake Film Agak Laen Versi Korea

    402 shares
    Share 161 Tweet 101
  • Sepuluh Serial Televisi yang Banyak Mengandung Konten Seksual

    5368 shares
    Share 2147 Tweet 1342
Cinemags

© 2021 - 2025 Cinemags

Information

  • About Us
  • Advertise
  • Privacy Policy
  • Contact Us

Follow Us

No Result
View All Result
  • Trending
  • Reviews
  • Movie News
  • TV News
  • Interview
  • Lainnya
    • Show Case
    • Komik
    • Shop

© 2021 - 2025 Cinemags