Bersiaplah Untuk Hari Penghakiman dengan Trailer Perdana dari Terminator Zero
Netflix baru saja merilis trailer pertama yang sangat dinanti-nantikan untuk Terminator Zero, yang rencananya akan tayang perdana secara global pada tanggal 29 Agustus 2024.