Cinemags
  • Trending
  • Reviews
  • Movie News
  • TV News
  • Interview
  • Lainnya
    • Show Case
    • Komik
    • Shop
No Result
View All Result
Cinemags
  • Trending
  • Reviews
  • Movie News
  • TV News
  • Interview
  • Lainnya
    • Show Case
    • Komik
    • Shop
No Result
View All Result
Cinemags
No Result
View All Result

J.J. Abrams akan Mengarahkan dan Menulis Naskah Star Wars: Episode IX

by Kent
September 13, 2017
in Barat, Fiksi Ilmiah dan Fantasi, News
Reading Time: 2 mins read
A A
0
star-wars-episode ix-j-j-abrams-
Share on FacebookShare on Twitter

star-wars-episode ix-j-j-abrams-

Setelah mundurnya Colin Trevorrow sebagai sutradara Star Wars: Episode IX, Lucasfilm akhirnya mengumumkan bahwa sineas J.J. Abrams (Star Wars: The Force Awakens) akan kembali ke franchise ini untuk mengarahkan bab terakhir dalam trilogi baru saga petualangan luar angkasa ini. Abrams akan turut menulis naskah film ini dengan bantuan Chris Terrio (Justice League, Argo).  Star Wars: Episode IX akan diproduseri dan diproduksi bersama oleh Kathleen Kennedy, Michelle Rejwan, Abrams, Bad Robot, dan Lucasfilm.

Dari perspektif bisnis, Abrams adalah pilihan ideal. Star Wars: Force Awakens mendapat sambutan luar biasa dan memperoleh lebih dari $ 1 miliar di seluruh dunia, film ketujuh ini mendapat ulasan positif, dan berhasil meyakinkan penggemar bahwa film-film Star Wars generasi baru akan menjadi sesuatu hal yang dapat mereka nikmati. Abrams sudah pernah bekerja dengan Lucasfilm di masa lalu, jadi sudah tidak ada permasalahan dengan gaya pengarahannya. Jadi, dapat dikatakan bahwa kembalinya Abrams adalah sebuah pilihan yang cukup “aman” bagi Lucasfilm.

Baca Juga: Colin Trevorrow Mundur Sebagai Sutradara Star Wars: Episode IX

Berita tambahan lainnya adalah tepat setelah J.J. Abrams diumumkan sebagai penulis dan sutradara Star Wars: Episode IX, tanggal rilis film ini juga bergeser untuk mengakomodasi perubahan tersebut. Sebelumnya ditetapkan untuk rilis 29 Mei 2019, film Star Wars kesembilan sekarang akan hadir di bioskop pada tanggal 20 Desember 2019. Tradisi bulan Desember sepertinya tetap dipertahankan oleh mereka (setidaknya untuk saga utamanya).

Jadwal ini menempatkan Star Wars: Episode IX tepat di tengah bulan yang “berat.” Warner Bros. saat ini memiliki Wonder Woman 2 yang dijadwalkan untuk rilis  pada tanggal 13 Desember 2019. Sony / Columbia saat ini memiliki Master of the Universe yang mereka jadwalkan untuk rilis tanggal 18 Desember 2019.

Baca Juga:  Nicolas Cage & Christian Bale Hidupkan Kisah Biopik Legenda NFL John Madden
Tags: Berita FilmJ.J. AbramsStar Wars: Episode IX
Previous Post

Jude Law, Diego Luna dan Liev Schreiber Bergabung dengan Proyek Anyar Woody Allen

Next Post

Poster Terbaru Coco Memperingati Perayaan Day of the Dead

Related Posts

Menghadapi Kekuatan Alam: 10 Film Bencana Terbaik Sepanjang Masa
Barat

Menghadapi Kekuatan Alam: 10 Film Bencana Terbaik Sepanjang Masa

10/01/2026
Will Arnett Resmi Gantikan David Harbour di Proyek Film Behemoth! Karya Tony Gilroy
Action

Will Arnett Resmi Gantikan David Harbour di Proyek Film Behemoth! Karya Tony Gilroy

09/01/2026
Tangled
Anak dan keluarga

Disney Resmi Umumkan Pemeran Rapunzel dan Flynn Rider untuk Tangled Versi Live-Action

09/01/2026
Recovery Agent
Action

Gal Gadot Jadi Agen Pemburu Harta Karun di Film Petualangan Baru dari Paramount

09/01/2026
Next Post
coco

Poster Terbaru Coco Memperingati Perayaan Day of the Dead

[elfsight_youtube_gallery id="2"]

Popular 24 Hours

  • Tangled

    Disney Resmi Umumkan Pemeran Rapunzel dan Flynn Rider untuk Tangled Versi Live-Action

    404 shares
    Share 162 Tweet 101
  • Sepuluh Serial Televisi yang Banyak Mengandung Konten Seksual

    5658 shares
    Share 2263 Tweet 1415
  • Sebelum Nonton, Kenali Dulu Ragam Kelas di Bioskop CGV

    31467 shares
    Share 12586 Tweet 7867
  • Gal Gadot Jadi Agen Pemburu Harta Karun di Film Petualangan Baru dari Paramount

    404 shares
    Share 162 Tweet 101
  • Review Film Inheritance

    606 shares
    Share 242 Tweet 152
Cinemags

© 2021 - 2025 Cinemags

Information

  • About Us
  • Advertise
  • Privacy Policy
  • Contact Us

Follow Us

No Result
View All Result
  • Trending
  • Reviews
  • Movie News
  • TV News
  • Interview
  • Lainnya
    • Show Case
    • Komik
    • Shop

© 2021 - 2025 Cinemags