Cinemags
  • Trending
  • Reviews
  • Movie News
  • TV News
  • Interview
  • Lainnya
    • Show Case
    • Komik
    • Shop
No Result
View All Result
Cinemags
  • Trending
  • Reviews
  • Movie News
  • TV News
  • Interview
  • Lainnya
    • Show Case
    • Komik
    • Shop
No Result
View All Result
Cinemags
No Result
View All Result

Henry Golding Gabung dengan Dakota Johnson di Persuasion

by Kent
May 7, 2021
in Barat, Drama, Movies, News, Streaming
Reading Time: 2 mins read
A A
0
Share on FacebookShare on Twitter

Bintang Crazy Rich Asian dan pemeran utama film Snake Eyes mendatang, Henry Golding dikabarkan telah bergabung dengan aktris cantik, Dakota Johnson dalam proyek adaptasi novel Persuasion milik Netflix yang akan segera diproduksi. Kisah ini akan berdasarkan kisah klasik karya Jane Austen. Proyek ini juga akan menjadi film debut sutradara Broadway, Carrie Cracknell.

Golding akan memerankan William Elliot, seorang oportunis yang dingin yang menjauh dari keluarganya, namun kemudian dirangkul kembali ketika dia menjadi orang kaya. Sedangkan Johnson akan memerankan Anne Elliot, seorang wanita yang tinggal bersama keluarganya yang sombong.

Persuasion digambarkan sebagai pendekatan modern untuk kisah karangan Jane Austen yang terbit pada tahun 1817 tersebut, namun tetap akan setia pada materi sumbernya. Adaptasi film ini akan berkisah tentang seorang wanita yang mempunyai kepekaan terhadap dunia modern bernama Anne Elliot, yang tinggal bersama keluarganya yang sombong dan ambang kebangkrutan. Ketika sosok Frederick Wentworth kembali ke dalam hidupnya, Anne harus memilih antara menempatkan masa lalu di belakangnya atau mendengarkan hatinya ketika datang ke kesempatan kedua.

Novel klasik tersebut sebenarnya sudah pernah diadaptasi untuk layar televisi beberapa kali. Kisah ini pertama kali diadaptasi menjadi miniseri BBC yang dibintangi oleh Daphne Slater dan Paul Daneman pada tahun 1917 dan versi film TV tahun 1995 yang dibintangi Ciarán Hinds.

Henry Golding di Last Christmas

Golding sendiri menjadi terkenal setelah membintangi Crazy Rich Asians sebelum kemudian membintangi film gangster The Gentlemen dan komedi romantis Last Christmas, yang memasangkannya dengan Emilia Clarke dan menandai kedua kalinya bekerja dengan sutradara Paul Feig setelah A Simple Favor. Ia akan segera beraksi bersama Iko Uwais dalam spinoff G.I. Joe, Snake Eyes, dan juga mengisi suara karakter utama dalam film animasi The Tiger’s Apprentice.

Baca Juga:  “Godaan Setan yang Terkutuk” Angkat Kisah Godaan yang Menguji Iman dan Keharmonisan Keluarga, Siap Tayang 15 Mei 2025 di Bioskop
Tags: Berita FilmDakota JohnsonHenry GoldingJane AustenNetflixPersuasion
Previous Post

IMAX Rilis Poster Seram dari Spiral: From the Book of Saw

Next Post

Blake Lively akan Menjadi Pembunuh Bayaran di Lady Killer

Related Posts

Megan Domani Resmi Jadi Sugar Baby
Anak dan Keluarga

Megan Domani Resmi Jadi Sugar Baby

08/05/2025
we were liars
Articles

Adaptasi Novel Peraih Goodreads Choice Award, We Were Liars, Pasti Dibuat dalam Bentuk Serial

08/05/2025
the beekeeper 2
Action

Jason Statham Kembali di The Beekeeper 2, Timo Tjahjanto Siap Arahkan Sekuel Aksi Brutal Ini

08/05/2025
Run the Night
Action

Chris Pine Bintangi Film Aksi Terbaru “Run the Night” dari Studio di Balik Franchise John Wick

08/05/2025
Next Post
Blake Lively akan Menjadi Pembunuh Bayaran di Lady Killer

Blake Lively akan Menjadi Pembunuh Bayaran di Lady Killer

Leave a Reply

Your email address will not be published. Required fields are marked *

This site uses Akismet to reduce spam. Learn how your comment data is processed.

Unfortunately, an error occurred:
Cinemags
Cinemags
• 1.6K Subscribers • 323 Videos • 490K Views
Official Account of Cinemags "More than Movie Magazine"
  • Uploads
1 

Popular 24 Hours

  • Traveloka CGV

    Sebelum Nonton, Kenali Dulu Ragam Kelas di Bioskop CGV

    29865 shares
    Share 11946 Tweet 7466
  • 10 Film dengan Konten Dewasa yang Bisa Kamu Tonton di Netflix (US)

    21404 shares
    Share 8562 Tweet 5351
  • Megan Domani Resmi Jadi Sugar Baby

    402 shares
    Share 161 Tweet 101
  • Jason Statham Kembali di The Beekeeper 2, Timo Tjahjanto Siap Arahkan Sekuel Aksi Brutal Ini

    402 shares
    Share 161 Tweet 101
  • Tonton Aksi Panas Alexandra Daddario dalam Trailer Perdana Lost Girls & Love Hotels

    2320 shares
    Share 928 Tweet 580
Cinemags

© 2021 - 2025 Cinemags

Information

  • About Us
  • Advertise
  • Privacy Policy
  • Contact Us

Follow Us

No Result
View All Result
  • Trending
  • Reviews
  • Movie News
  • TV News
  • Interview
  • Lainnya
    • Show Case
    • Komik
    • Shop

© 2021 - 2025 Cinemags