Cinemags
  • Trending
  • Reviews
  • Movie News
  • TV News
  • Interview
  • Lainnya
    • Show Case
    • Komik
    • Shop
No Result
View All Result
Cinemags
  • Trending
  • Reviews
  • Movie News
  • TV News
  • Interview
  • Lainnya
    • Show Case
    • Komik
    • Shop
No Result
View All Result
Cinemags
No Result
View All Result

BAEKSANG ARTS AWARDS & SERIAL DISNEY+ HOTSTAR

by nuty laraswaty
May 8, 2024
in Action, Articles, Celebrity, Drama, Featured, Fiksi Ilmiah dan Fantasi, Klasik, Komunitas, Korea, Movie Articles, Pemenang Penghargaan, Pemenang Penghargaan, Streaming, Trending, TV Shows
Reading Time: 3 mins read
A A
0
Share on FacebookShare on Twitter

KOREA 60TH BAEKSANG ARTS AWARDS

Serial Disney+ Hotstar “Moving” dan “The Worst of Evil” meraih begitu banyak penghargaan di acara bergengsi 60th Baeksang Arts Awards!

Baik penulis, sutradara, maupun para aktor dari kedua serial tersebut patut mendapat apresiasi atas prestasi mereka.

Kedua serial ini memang telah menuai banyak pujian dan penghargaan dengan alur cerita yang menarik dan penampilan yang mengesankan.

 

Daftar Lengkap Penghargaan

Inilah yang yang dimenangkan oleh kedua serial tersebut di bawah ini:

“Moving”

Grand Prize – TV

Best Screenplay – TV (Kangfull)

Best New Actor – TV (Lee Jungha)

 

 

“The Worst of Evil”

Best Director – TV (Han Dongwook)

 

Baeksang Arts Awards merayakan keunggulan dalam film, televisi, dan bioskop di Korea Selatan.

Pada acara tersebut, “Moving” membawa pulang beberapa penghargaan bergengsi :

  1. Grand Prize untuk TV, dengan penulis Kangfull yang menerima penghargaan Best Screenplay – TV,
  2. aktor “Moving” Lee Jungha yang membawa pulang penghargaan Best New Actor – TV, untuk penampilannya sebagai Bongseok di serial ternama ini.
Baca juga :Simak Kumpulan Fakta Menarik dari Serial Korea Tebaru Disney+ Hotstar “Moving”

 

https://www.instagram.com/baeksang.official/?utm_source=ig_embed&ig_rid=3a3dd318-f40a-444c-88f2-4915fc85f178

“The Worst of Evil” juga menikmati kesuksesan dengan membawa pulang salah satu penghargaan utama – Best Director – TV untuk Sutradara Han Dongwook.

Baca juga :Kumpulan Fakta Menarik di Balik Serial “The Worst of Evil”

Penjabaran Detil

Dipuji sebagai “kisah pahlawan super yang emosional” oleh Forbes, “terobosan berikutnya dari Asia” oleh Variety, serta “mengejutkan dan kuat” oleh IGN.

“Moving” bercerita tentang sekelompok agen rahasia dari Korea Selatan yang bekerja untuk melindungi keluarga mereka yang memiliki kekuatan super dari ancaman dan eksploitasi lembaga pemerintah.

Baca Juga:  Trailer The Night Agent Season 3 Rilis, Misi Paling Berbahaya Peter Sutherland Dimulai

Serial ini  dibintangi oleh Ryu Seungryong, Han Hyojoo, dan Zo Insung, yang sudah lama ditunggu untuk kembali tampil dalam serial drama.

Berlatar di Seoul tahun 1990-an, “The Worst of Evil” mengikuti seorang petugas kepolisian yang menyamar saat ia menyusup ke sebuah organisasi kejahatan Korea.

Petugas ini berusaha menjatuhkan mereka dari dalam dan mengungkap segitiga obat terlarang berbahaya antara Korea, Jepang, dan Tiongkok.

Serial ini dibintangi oleh aktor ikonik Ji Changwook, Wi Hajun, dan Lim Semi.

Baik “Moving” maupun “The Worst of Evil” telah mendapatkan banyak pujian hingga saat ini.

“Moving” yang juga membawa pulang penghargaan:

  •  Best Creative, Best Visual Effects, Best Writer (Kangfull), Best Lead Actor (Ryu Seungryong), Best Newcomer Actor (Lee Jungha), dan Best Newcomer Actress (Go Younjung) di Busan International Film Festival’s Asia Content Awards & Global OTT Awards,
  •  Best Series dan Best Actress in a Series (Han Hyojoo) di 59th Daejong International Film Award.

 

 

Harapan kedepan tentunya keberhasilan ini terus berlanjut bagi seluruh tim produksi dan para pemainnya

Tags: 60th Baeksang Arts AwardsJi ChangwookLim SemiMovingThe Worst of EvilWi Hajun
Previous Post

Babak Baru dalam Franchise “Planet of the Apes” dimulai pada Film Kingdom of the Planet of the Apes

Next Post

Sutradara Extraction, Sam Hargrave, Akan Mengarahkan Matchbox untuk Mattel

Related Posts

Daredevil: Born Again Season 2
Action

Trailer Daredevil: Born Again Season 2 Resmi Dirilis, Marvel Konfirmasi Jadwal Tayang

29/01/2026
Spin-off Reacher Fokus ke Neagley, Tapi Pola Balas Dendam Kembali Jadi Sorotan
Action

Spin-off Reacher Fokus ke Neagley, Tapi Pola Balas Dendam Kembali Jadi Sorotan

27/01/2026
BBC Gandeng YouTube dalam Kerja Sama Strategis, Hadirkan Channel Baru dan Liputan Olimpiade 2026
Barat

BBC Gandeng YouTube dalam Kerja Sama Strategis, Hadirkan Channel Baru dan Liputan Olimpiade 2026

26/01/2026
Darth Maul Akhirnya Jadi Bintang Utama di Serial Star Wars Terbaru
Action

Darth Maul Akhirnya Jadi Bintang Utama di Serial Star Wars Terbaru

26/01/2026
Next Post
Matchbox

Sutradara Extraction, Sam Hargrave, Akan Mengarahkan Matchbox untuk Mattel

[elfsight_youtube_gallery id="2"]

Popular 24 Hours

  • Sepuluh Film Tentang Perselingkuhan

    1825 shares
    Share 730 Tweet 456
  • Film Dirty Dancing Dapat Sekuel Setelah 40 Tahun

    401 shares
    Share 160 Tweet 100
  • Film Ready or Not 2: Here I Come Maju Jadwal Rilis, Siap Tayang Lebih Cepat dan Premier di SXSW

    405 shares
    Share 162 Tweet 101
  • Bintang Fantastic Four MCU Gabung Film Baru Charlize Theron Berjudul Tyrant

    401 shares
    Share 160 Tweet 100
  • Keke Palmer dan Demi Moore Beradu Akting di Teaser Trailer Film Sci-Fi Komedi I Love Boosters

    401 shares
    Share 160 Tweet 100
Cinemags

© 2021 - 2025 Cinemags

Information

  • About Us
  • Advertise
  • Privacy Policy
  • Contact Us

Follow Us

No Result
View All Result
  • Trending
  • Reviews
  • Movie News
  • TV News
  • Interview
  • Lainnya
    • Show Case
    • Komik
    • Shop

© 2021 - 2025 Cinemags