Cinemags
  • Trending
  • Reviews
  • Movie News
  • TV News
  • Interview
  • Lainnya
    • Show Case
    • Komik
    • Shop
No Result
View All Result
Cinemags
  • Trending
  • Reviews
  • Movie News
  • TV News
  • Interview
  • Lainnya
    • Show Case
    • Komik
    • Shop
No Result
View All Result
Cinemags
No Result
View All Result

Dwayne Johnson Ungkap Teaser Perdana Black Adam yang Luar Biasa

by Kent
October 17, 2021
in Action, Barat, Movies, News, Superhero, Thriller
Reading Time: 2 mins read
A A
0
black adam
Share on FacebookShare on Twitter

Setelah bertahun-tahun pengembangan dan jaminan terus-menerus bahwa film ini pasti masih terjadi, Warner Bros. akhirnya merilis teaser untuk film supervillain Black Adam, yang dibintangi Dwayne “The Rock” Johnson sebagai salah satu sosok paling ditakuti di alam semesta DC.

Teaser atau promo klip tersebut diumumkan oleh Johnson pada ajang DC FanDome, yang merupakan acara penggemar virtual global dari penerbit komik yang menampilkan film, acara, dan video game mereka yang paling dinanti. Dan sepertinya penampilan Dwayne Johnson dalam film superhero, sudah sangat dinanti oleh para penggemarnya dan film tersebut sudah mempunyai jadwal rilis di Juli 2022.

https://twitter.com/TheRock/status/1449422941142196224?ref_src=twsrc%5Etfw%7Ctwcamp%5Etweetembed%7Ctwterm%5E1449422941142196224%7Ctwgr%5E%7Ctwcon%5Es1_&ref_url=https%3A%2F%2Fcollider.com%2Fblack-adam-opening-scene-the-rock-dwayne-johnson%2F

Adegan dalam teaser opening scene dari Black Adam tersebut memperlihatkan beberapa orang yang menemukan tempat rahasia dan secara tidak sengaja “membangkitkan” Black Adam. Dan seketika itu ia kemudian memamerkan kekuatan supernya yang cukup mengerikan.

Black Adam akan dibintangi oleh Dwayne Johnson sebagai Teth-Adam, yang cerita tentang latar belakangnya pernah disinggung di film Shazam! ditahun 2019. Adaptasi film ini juga diharapkan juga akan mengenalkan Justice Society of America. Bergabung dengan Johnson adalah Pierce Brosnan sebagai Doctor Fate, Noah Centineo sebagai Atom Smasher, Quintessa Swindell sebagai Cyclone, dan Aldis Hodge sebagai Hawkman. Anggota pemeran lainnya adalah Sarah Shahi, Marwan Kenzari, James Cusati-Moyer, Bodhi Sabongui, Mo Amer, dan Uli Latukefu.

Dalam cerita komiknya, Black Adam awalnya muncul sebagai penjahat yang melawan karakter superhero Shazam. Adam adalah juara pertama andalan penyihir Shazam selama berabad-abad yang lalu. Seiring waktu, Adam menjadi rakus akan kekuasaan dan kemudian berubah menjadi Black Adam. Hal ini memaksa sang penyihir untuk menyegel sang penjahat selama berabad-abad, sementara itu ia menemukan jaoan superhero baru, yaitu Billy Batson yang juga merupakan karakter sentral dari film Shazam! di tahun 2019.

Baca Juga:  Teror di Lautan! Trailer Film Horor Dangerous Animals Resmi Dirilis, Dibintangi Jai Courtney

Jaume Collet-Serra (Jungle Cruise) mengarahkan film ini dari naskah ditulis oleh Rory Haines dan Sohrab Noshirvani mengikuti draf sebelumnya dari Adam Sztykiel. Film ini akan dirilis pada tanggal 29 Juli 2022.

Tags: Berita FilmBlack AdamDC FandomeDCEUDwayne JohnsonJaume Collet-SerraPierce BrosnanTeaser
Previous Post

Mari Intip Trailer The Batman yang Lebih Brutal dan Mencekam

Next Post

Teaser Perdana The Flash Ungkap Kehadiran Batman Versi Michael Keaton

Related Posts

Warung Pocong
Celebrity

Mengapa Orang Tertarik dengan Pesugihan? Apakah Warung Pocong Jawabannya?

10/05/2025
Baeksang Arts Awards 2025
Asia

Pemenang Baeksang Arts Awards 2025 : Film Korea Menuai Penghargaan Bergengsi

10/05/2025
The Hunt for Gollum
Action

Warner Bros. Umumkan Tanggal Rilis Film “The Lord of the Rings: The Hunt for Gollum”

10/05/2025
X-Men
Action

Era Mutan Dimulai: Sutradara Thunderbolts Siap Pimpin Film X-Men di MCU

10/05/2025
Next Post
The Flash

Teaser Perdana The Flash Ungkap Kehadiran Batman Versi Michael Keaton

Unfortunately, an error occurred:

Popular 24 Hours

  • Traveloka CGV

    Sebelum Nonton, Kenali Dulu Ragam Kelas di Bioskop CGV

    29889 shares
    Share 11955 Tweet 7472
  • Ernest Prakasa vs Remake Film Agak Laen Versi Korea

    403 shares
    Share 161 Tweet 101
  • 10 Film dengan Konten Dewasa yang Bisa Kamu Tonton di Netflix (US)

    21409 shares
    Share 8564 Tweet 5352
  • Era Mutan Dimulai: Sutradara Thunderbolts Siap Pimpin Film X-Men di MCU

    402 shares
    Share 161 Tweet 101
  • Film “Weapons” dari Zach Cregger: Sebuah Film Horor yang Berpotensi Berbagi Universe dengan “Barbarian”

    402 shares
    Share 161 Tweet 101
Cinemags

© 2021 - 2025 Cinemags

Information

  • About Us
  • Advertise
  • Privacy Policy
  • Contact Us

Follow Us

No Result
View All Result
  • Trending
  • Reviews
  • Movie News
  • TV News
  • Interview
  • Lainnya
    • Show Case
    • Komik
    • Shop

© 2021 - 2025 Cinemags