Cinemags
  • Trending
  • Reviews
  • Movie News
  • TV News
  • Interview
  • Lainnya
    • Show Case
    • Komik
    • Shop
No Result
View All Result
Cinemags
  • Trending
  • Reviews
  • Movie News
  • TV News
  • Interview
  • Lainnya
    • Show Case
    • Komik
    • Shop
No Result
View All Result
Cinemags
No Result
View All Result

Resmi, Wonder Woman Menjadi Ratu Film Musim Panas Amerika Serikat

by Kent
July 26, 2017
in News
Reading Time: 1 min read
A A
0
wonder woman
Share on FacebookShare on Twitter

wonder woman

Prestasi gemilang ditorehkan oleh film Wonder Woman yang berhasil menguasai libur musim panas di Amerika Serikat. Film superhero wanita yang juga diarahkan oleh sutradara wanita ini berhasil mengalahkan film Guardians of the Galaxy Vol.2 sebagai penguasa libur musim panas 2017 ini.

Menurut  Variety, pada akhir pekan lalu film karya Patty Jenkins ini berhasil mencapai pendapatan sebesar $389 juta dalam peredaran domestiknya mengalahkan film petualangan terbaru Star Lord dan geng galaksinya yang mempunyai pendapatan sebesar $387 juta. Namun secara global posisi teratas masih dipegang oleh Guardians of the Galaxy Vol. 2 dengan angka $860 juta (Wonder Woman mendapat $770 juta).

Baca Juga: Inilah Fakta Mengejutkan dari Proses Reshoot Film Justice League

Dengan angka ini, sekuel dari Wonder Woman sudah pasti mendapat lampu hijau dari Warner Bros., dan Patty Jenkins dikabarkan akan kembali menjadi sutradara dan penulis naskahnya. Sedangkan karakter Wonder Woman yang diperankan dengan sangat gemilang oleh Gal Gadot akan segera hadir kembali melalui film Justice League pada bulan November ini. Bahkan pada trailer Comic-Con film ini, Wonder Woman mendapat perlakuan khusus. Rumor mengenai ditambahnya “porsi” peran Wonder Woman dalam proses reshoot Justice League juga berhembus kencang setelah kesuksesan ini.

Baca Juga:  Teaser Terbaru Avengers: Doomsday Tampilkan X-Men Orisinal Bersiap Menghadapi Maut
Tags: Berita FilmdcGal GadotPatty JenkinsWarner BrosWonder Woman
Previous Post

Trailer Perdana Triple Threat: Iko Uwais dan Tony Jaa Menghajar Semua Lawan Mereka

Next Post

Anne Hathaway Akan Bergabung Dengan Proyek Live-Action Barbie

Related Posts

Menghadapi Kekuatan Alam: 10 Film Bencana Terbaik Sepanjang Masa
Barat

Menghadapi Kekuatan Alam: 10 Film Bencana Terbaik Sepanjang Masa

10/01/2026
Will Arnett Resmi Gantikan David Harbour di Proyek Film Behemoth! Karya Tony Gilroy
Action

Will Arnett Resmi Gantikan David Harbour di Proyek Film Behemoth! Karya Tony Gilroy

09/01/2026
Tangled
Anak dan keluarga

Disney Resmi Umumkan Pemeran Rapunzel dan Flynn Rider untuk Tangled Versi Live-Action

09/01/2026
Recovery Agent
Action

Gal Gadot Jadi Agen Pemburu Harta Karun di Film Petualangan Baru dari Paramount

09/01/2026
Next Post
anne hathaway

Anne Hathaway Akan Bergabung Dengan Proyek Live-Action Barbie

[elfsight_youtube_gallery id="2"]

Popular 24 Hours

  • Traveloka CGV

    Sebelum Nonton, Kenali Dulu Ragam Kelas di Bioskop CGV

    31469 shares
    Share 12587 Tweet 7867
  • Disney Resmi Umumkan Pemeran Rapunzel dan Flynn Rider untuk Tangled Versi Live-Action

    405 shares
    Share 162 Tweet 101
  • Menghadapi Kekuatan Alam: 10 Film Bencana Terbaik Sepanjang Masa

    401 shares
    Share 160 Tweet 100
  • Gal Gadot Jadi Agen Pemburu Harta Karun di Film Petualangan Baru dari Paramount

    404 shares
    Share 162 Tweet 101
  • Review Film Inheritance

    607 shares
    Share 243 Tweet 152
Cinemags

© 2021 - 2025 Cinemags

Information

  • About Us
  • Advertise
  • Privacy Policy
  • Contact Us

Follow Us

No Result
View All Result
  • Trending
  • Reviews
  • Movie News
  • TV News
  • Interview
  • Lainnya
    • Show Case
    • Komik
    • Shop

© 2021 - 2025 Cinemags