Cinemags
  • Trending
  • Reviews
  • Movie News
  • TV News
  • Interview
  • Lainnya
    • Show Case
    • Komik
    • Shop
No Result
View All Result
Cinemags
  • Trending
  • Reviews
  • Movie News
  • TV News
  • Interview
  • Lainnya
    • Show Case
    • Komik
    • Shop
No Result
View All Result
Cinemags
No Result
View All Result

Proses Syuting Fast & Furious 9 Telah Rampung!

by Kent
November 12, 2019
in Movies, News
Reading Time: 1 min read
A A
0
Share on FacebookShare on Twitter

Sutradara Justin Lin baru saja mengumumkan bahwa syuting Fast & Furious 9 telah rampung melalui akun media sosialnya. “It’s an official #F9 Wrap!,” Kata Lin. “This is by far the most ambitious film of the series and I am forever grateful to our amazing crew from London, Edinburgh, Tbilisi (Georgia), Phuket & Krabi (Thailand), and Los Angeles.”

Sebelumnya, syuting Fast & Furious 9 sudah berjalan dengan baik selama beberapa waktu. Kamera mulai bergulir pada akhir Juni yang lalu, di bawah arahan Justin Lin, yang kembali ke franchise ini setelah beristirahat dari dua film terakhir.

https://www.instagram.com/p/B4tvlqRDIw4/?utm_source=ig_embed

Para pemeran yang sudah pasti hadir dalam film ini adalah Vin Diesel, Michelle Rodriguez, Jordana Brewster, Ludacris dan Tyrese Gibson, yang semuanya kembali. Charlize Theron dan Helen Mirren juga akan mengulangi peran mereka, dengan John Cena sebagai tambahan baru. Baru-baru ini juga terungkap bahwa petarung UFC, Francis Ngannou dan Michael Rooker akan muncul dalam sekuel ini. Dwayne “The Rock” Johnson dan Jason Statham akan melewati film yang satu ini, karena mereka berdua baru-baru ini membintangi Hobbs & Shaw.

Fast and Furious adalah salah satu franchise film dengan pendapatan tertinggi sepanjang masa, dengan $5,89 miliar diperoleh melalui sembilan film, termasuk spin-off Fast & Furious Presents: Hobbs & Shaw. Hobbs & Shaw meraup $759 juta di box office di seluruh dunia, dengan $173,8 juta datang dari Amerika Utara dan $585,1 juta dari pasar internasional.

 

Baca Juga:  Zootopia 2 Jadi Raja Baru Box Office Animasi Disney
Tags: Berita FilmFast & Furious 9Fast And Furious 9Justin LinSyutingVin Diesel
Previous Post

Trailer Perdana Fantasy Island Penuh Dengan Aroma Horor

Next Post

Demián Bichir Bergabung dengan Proyek Good Morning, Midnight

Related Posts

Will Arnett Resmi Gantikan David Harbour di Proyek Film Behemoth! Karya Tony Gilroy
Action

Will Arnett Resmi Gantikan David Harbour di Proyek Film Behemoth! Karya Tony Gilroy

09/01/2026
Tangled
Anak dan keluarga

Disney Resmi Umumkan Pemeran Rapunzel dan Flynn Rider untuk Tangled Versi Live-Action

09/01/2026
Recovery Agent
Action

Gal Gadot Jadi Agen Pemburu Harta Karun di Film Petualangan Baru dari Paramount

09/01/2026
Trailer The Wrecking Crew Perlihatkan Aksi Gila Jason Momoa dan Dave Bautista
Action

Trailer The Wrecking Crew Perlihatkan Aksi Gila Jason Momoa dan Dave Bautista

09/01/2026
Next Post
Demián Bichir Bergabung dengan Proyek Good Morning, Midnight

Demián Bichir Bergabung dengan Proyek Good Morning, Midnight

Leave a Reply

Your email address will not be published. Required fields are marked *

[elfsight_youtube_gallery id="2"]

Popular 24 Hours

  • Tangled

    Disney Resmi Umumkan Pemeran Rapunzel dan Flynn Rider untuk Tangled Versi Live-Action

    403 shares
    Share 161 Tweet 101
  • Gal Gadot Jadi Agen Pemburu Harta Karun di Film Petualangan Baru dari Paramount

    402 shares
    Share 161 Tweet 101
  • Sepuluh Serial Televisi yang Banyak Mengandung Konten Seksual

    5658 shares
    Share 2263 Tweet 1415
  • Trailer The Wrecking Crew Perlihatkan Aksi Gila Jason Momoa dan Dave Bautista

    402 shares
    Share 161 Tweet 101
  • Sebelum Nonton, Kenali Dulu Ragam Kelas di Bioskop CGV

    31465 shares
    Share 12586 Tweet 7866
Cinemags

© 2021 - 2025 Cinemags

Information

  • About Us
  • Advertise
  • Privacy Policy
  • Contact Us

Follow Us

No Result
View All Result
  • Trending
  • Reviews
  • Movie News
  • TV News
  • Interview
  • Lainnya
    • Show Case
    • Komik
    • Shop

© 2021 - 2025 Cinemags