Cinemags
  • Trending
  • Reviews
  • Movie News
  • TV News
  • Interview
  • Lainnya
    • Show Case
    • Komik
    • Shop
No Result
View All Result
Cinemags
  • Trending
  • Reviews
  • Movie News
  • TV News
  • Interview
  • Lainnya
    • Show Case
    • Komik
    • Shop
No Result
View All Result
Cinemags
No Result
View All Result

Proses Produksi Bad Boys 3 Resmi Dimulai, Will Smith Pastikan Judul Filmnya

by Kent
January 8, 2019
in News
Reading Time: 4 mins read
A A
0
Bad Boys for Life
Share on FacebookShare on Twitter

Will Smith telah mengkonfirmasi titel resmi untuk Bad Boys 3 yang akan mengambil judul Bad Boys for Lif3 sambil mengumumkan bahwa proses produksi dan penagambilan gambar film ini telah resmi dimulai.

Di halaman Instagram-nya kemarin, Will Smith membagikan foto naskah untuk film yang akan datang tersebut, dan mengungkap judul “Bad Boys For Lif3.” Hah. Setelah begitu lama dan banyak penundaan, produksi film Bad Boys ketiga akhirnya dimulai.

View this post on Instagram

Day 1. I’ll keep y’all posted

A post shared by Will Smith (@willsmith) on Jan 6, 2019 at 5:45pm PST

Disutradarai oleh Adil El Arbi dan Bilall Fallah, Bad Boys For Lif3 akan dibintangi oleh Martin Lawrence, Will Smith, Joe Pantoliano, Vanessa Hudgens (The Princess Switch, Second Act), Alexander Ludwig (The Hunger Games, Lone Survivor), Charles Melton (Riverdale, American Horror Story), Jacob Scipio (Hunter Killer) dan Paola Nuñez (The Son).

Kisah Bad Boys for Life berpusat di Miami P.D. dan upaya tim elit AMMO untuk menjatuhkan Armando Armas (Scipio), kepala kartel narkoba yang sangat ditakuti. Armando adalah pembunuh berdarah dingin dengan sifat jahat, dan bengis. Nuñez akan memerankan Rite, psikolog kriminal yang tangguh dan lucu yang merupakan kepala baru AMMO dan mantan pacar Mike (Smith).

Baca Juga:  Nicolas Cage & Christian Bale Hidupkan Kisah Biopik Legenda NFL John Madden
Tags: Bad Boys 3Bad Boys for Lif3Bad Boys for LifeBerita FilmWill Smith
Previous Post

Dave Bautista Akan Bereuni Kembali Dengan Denis Villenueve di Reboot Dune

Next Post

Banner Poster Baru Glass Menampilkan Para Karakter Utama Filmnya

Related Posts

Menghadapi Kekuatan Alam: 10 Film Bencana Terbaik Sepanjang Masa
Barat

Menghadapi Kekuatan Alam: 10 Film Bencana Terbaik Sepanjang Masa

10/01/2026
Will Arnett Resmi Gantikan David Harbour di Proyek Film Behemoth! Karya Tony Gilroy
Action

Will Arnett Resmi Gantikan David Harbour di Proyek Film Behemoth! Karya Tony Gilroy

09/01/2026
Tangled
Anak dan keluarga

Disney Resmi Umumkan Pemeran Rapunzel dan Flynn Rider untuk Tangled Versi Live-Action

09/01/2026
Recovery Agent
Action

Gal Gadot Jadi Agen Pemburu Harta Karun di Film Petualangan Baru dari Paramount

09/01/2026
Next Post
Banner Poster Baru Glass Menampilkan Para Karakter Utama Filmnya

Banner Poster Baru Glass Menampilkan Para Karakter Utama Filmnya

Leave a Reply

Your email address will not be published. Required fields are marked *

[elfsight_youtube_gallery id="2"]

Popular 24 Hours

  • Tangled

    Disney Resmi Umumkan Pemeran Rapunzel dan Flynn Rider untuk Tangled Versi Live-Action

    404 shares
    Share 162 Tweet 101
  • Sepuluh Serial Televisi yang Banyak Mengandung Konten Seksual

    5658 shares
    Share 2263 Tweet 1415
  • Sebelum Nonton, Kenali Dulu Ragam Kelas di Bioskop CGV

    31466 shares
    Share 12586 Tweet 7866
  • Gal Gadot Jadi Agen Pemburu Harta Karun di Film Petualangan Baru dari Paramount

    404 shares
    Share 162 Tweet 101
  • Review Film Inheritance

    606 shares
    Share 242 Tweet 152
Cinemags

© 2021 - 2025 Cinemags

Information

  • About Us
  • Advertise
  • Privacy Policy
  • Contact Us

Follow Us

No Result
View All Result
  • Trending
  • Reviews
  • Movie News
  • TV News
  • Interview
  • Lainnya
    • Show Case
    • Komik
    • Shop

© 2021 - 2025 Cinemags