Cinemags
  • Trending
  • Reviews
  • Movie News
  • TV News
  • Interview
  • Lainnya
    • Show Case
    • Komik
    • Shop
No Result
View All Result
Cinemags
  • Trending
  • Reviews
  • Movie News
  • TV News
  • Interview
  • Lainnya
    • Show Case
    • Komik
    • Shop
No Result
View All Result
Cinemags
No Result
View All Result

Peran Ray Fisher Sebagai Cyborg di Film The Flash Dihapus oleh Warner Bros.

by Kent
January 8, 2021
in Barat, Movies, News, Superhero
Reading Time: 1 min read
A A
0
Cyborg The Flash
Share on FacebookShare on Twitter

Kisruh Ray Fisher dan Warner Bros. adalah kisah yang terus berlanjut dan benar-benar membingungkan, dengan aktor yang memerankan Cyborg di film Justice League tersebut menuduh sutradara Joss Whedon dan beberapa pimpinan eksekutif Warner Bros melakukan tindakan tidak menyenangkan, sering kali di Twitter atau di media.

Dan uneg-uneg terbaru Fisher adalah tentang pimpinan WarnerMedia, Walter Hamada dan menuduhnya sebagai pembohong serta tidak akan berpartisipasi dalam produksi apa pun yang terkait dengannya.  Rupanya, Warner Bros. menganggap serius pengunduran dirinya, dengan The Wrap melaporkan bahwa peran Fisher dalam film The Flash mendatang akan dihapus.

Seperti kita ketahui, sebelumnya karakter Cyborg telah dikonfirmasi untuk menjadi bagian dari The Flash, dan penampilannya dalam film tersebut dimaksudkan untuk bertindak sebagai batu loncatan ke dalam film solo Cyborg yang dibintangi Fisher sendiri.

Menurut The Wrap, peran tersebut tidak akan direcast, yang dapat menyebabkan protes dari penonton The Flash akan disutradarai oleh sutradara film IT, Andy Muschietti dan ditulis oleh juru tulis Birds of Prey, Christina Hodson. Film ini akan menampilkan alur cerita yang dipinjam dari seri buku komik Flashpoint, yang melibatkan banyak garis waktu, dengan Michael Keaton dan Ben Affleck tampil sebagai Batman.

Bagian yang membuat seluruh kontroversi Ray Fisher begitu membingungkan adalah bahwa tidak ada tuduhan konkret aktual yang dilontarkan, dengan hanya beberapa tuduhan samar tentang Whedon, Hamada, dan lainnya yang menciptakan tempat kerja yang tidak aman dan berpotensi berbahaya tetapi tidak ada yang kuat.

Baca Juga:  Jelang Tayang Film Superman, James Gunn Bocorkan Proyek Rahasia DCU Terbaru
Tags: Berita FilmCyborgRay FisherThe FlashWarner Bros.
Previous Post

Darkseid dan Steppenwolf Tampil Sangar dalam Gambar Baru Justice League Snyder Cut

Next Post

Zack Snyder Mengungkap Promo Image Anyar dari Film Zombie Miliknya, Army of the Dead

Related Posts

Star Wars
Action

Ryan Reynolds Ingin Bawa Nuansa “Dewasa” ke Star Wars, Tawarkan Konsep Film Berperingkat R

24/05/2025
Avengers
Action

Disney Tunda Rilis Dua Film Avengers, Penantian Fans MCU Kian Panjang

24/05/2025
GJLS: Ibuku Ibu-Ibu, Film Komedi yang Menghadirkan Tawa dan Kekacauan
Celebrity

Film GJLS: Ibuku Ibu-Ibu Rilis Special Trailer dan Official Poster

24/05/2025
Damien Chazelle
Barat

Cillian Murphy dan Daniel Craig Bersiap Bintangi Film Terbaru Damien Chazelle Berlatar Penjara

23/05/2025
Next Post
Zack Snyder Mengungkap Promo Image Anyar dari Film Zombie Miliknya, Army of the Dead

Zack Snyder Mengungkap Promo Image Anyar dari Film Zombie Miliknya, Army of the Dead

Leave a Reply

Your email address will not be published. Required fields are marked *

This site uses Akismet to reduce spam. Learn how your comment data is processed.

Unfortunately, an error occurred:

Popular 24 Hours

  • Traveloka CGV

    Sebelum Nonton, Kenali Dulu Ragam Kelas di Bioskop CGV

    30028 shares
    Share 12011 Tweet 7507
  • Review Film Inheritance

    537 shares
    Share 215 Tweet 134
  • Kenali Mitos Jin Beuno

    729 shares
    Share 292 Tweet 182
  • 10 Film dengan Konten Dewasa yang Bisa Kamu Tonton di Netflix (US)

    21464 shares
    Share 8586 Tweet 5366
  • Sepuluh Serial Televisi yang Banyak Mengandung Konten Seksual

    5398 shares
    Share 2159 Tweet 1350
Cinemags

© 2021 - 2025 Cinemags

Information

  • About Us
  • Advertise
  • Privacy Policy
  • Contact Us

Follow Us

No Result
View All Result
  • Trending
  • Reviews
  • Movie News
  • TV News
  • Interview
  • Lainnya
    • Show Case
    • Komik
    • Shop

© 2021 - 2025 Cinemags