Cinemags
  • Trending
  • Reviews
  • Movie News
  • TV News
  • Interview
  • Lainnya
    • Show Case
    • Komik
    • Shop
No Result
View All Result
Cinemags
  • Trending
  • Reviews
  • Movie News
  • TV News
  • Interview
  • Lainnya
    • Show Case
    • Komik
    • Shop
No Result
View All Result
Cinemags
No Result
View All Result

Patrick Stewart Bergabung dengan Charlie’s Angels Reboot

by Kent
September 18, 2018
in News
Reading Time: 1 min read
A A
0
Share on FacebookShare on Twitter

Patrick Stewart (X-Men, Logan) dikabarkan akan memerankan salah satu dari dua Bosley di film Charlie’s Angels Reboot. Menurut The Hollywood Reporter, ia juga akan memerankan sosok Charlie yang misterius dari franchise ini. Sebelumnya Elizabeth Banks (Pitch Perfect 2) yang merupakan sutradara film ini juga dikabarkan akan memerankan sosok Bosley. Sedangkan tiga pemeran utama film ini adalah Kristen Stewart, Naomi Scott dan Ella Balinska.

Munculnya dua karakter Bosley ini seakan menunjang premis film ini yang akan mengambil setting yang lebih luas dan global. Dimana Townsend Agency telah “go international” dengan berbagai tim angels di berbagai belahan dunia. Hal ini semakin memperkuat pernyataan Kristen Stewart yang mengatakan bahwa reboot ini akan menampilkan lebih dari tiga karakter Angels.

Dalam seri aslinya, Bosley diperankan oleh David Doyle. Bill Murray kemudian memerankan karakter ikonik ini dalam adaptasi film yang dirilis pada tahun 2000. Setelah Murray tidak kembali untuk sekuelnya, Bernie Mac menggantikannya sebagai saudara Bosley, Jimmy Bosley, di Charlie’s Angels: Full Throttle.

Sejarah franchise ini dimulai dengan serial tv pada tahun 1976 sampai dengan 1981. Serial ini cukup mendapat perhatian dari para penonton pada saat itu. Dibintangi oleh Kate Jackson, Farrah Fawcett, Jaclyn Smith dan Cheryl Ladd. Sedangkan film layar lebarnya sempat dirilis pada tahun 2000 dan 2003 dengan menggunakan judul Charlie’s Angels dan Charlie’s Angels: Full Throttle dengan bintang utama Cameron Diaz, Drew Barrymore dan Lucy Liu.

Sebelumnya pada tahun 2011 yang lalu pihak ABC pernah mencoba “menghidupkan” kembali franchise ini melalui sebuah serial televisi. Proyek ini dibintangi oleh Annie Ilonzeh, Minka Kelly dan Rachael Taylor. Sayangnya serial ini hanya bertahan beberapa episode saja sebelum akhirnya dibatalkan oleh pihak studio.

Baca Juga:  Johnny Depp Akan Bintangi Adaptasi Film The Master and Margarita
Tags: Berita FilmCharlie's Angels RebootPatrick Stewart
Previous Post

Anthony Mackie dan Jamie Dornan akan Membintangi Film Si-Fi Berjudul Synchronic

Next Post

LINE Square Hadirkan Kampanye Khusus ‘LINE Square Membership Program’

Related Posts

Menghadapi Kekuatan Alam: 10 Film Bencana Terbaik Sepanjang Masa
Barat

Menghadapi Kekuatan Alam: 10 Film Bencana Terbaik Sepanjang Masa

10/01/2026
Will Arnett Resmi Gantikan David Harbour di Proyek Film Behemoth! Karya Tony Gilroy
Action

Will Arnett Resmi Gantikan David Harbour di Proyek Film Behemoth! Karya Tony Gilroy

09/01/2026
Tangled
Anak dan keluarga

Disney Resmi Umumkan Pemeran Rapunzel dan Flynn Rider untuk Tangled Versi Live-Action

09/01/2026
Recovery Agent
Action

Gal Gadot Jadi Agen Pemburu Harta Karun di Film Petualangan Baru dari Paramount

09/01/2026
Next Post
LINE Square Hadirkan Kampanye Khusus ‘LINE Square Membership Program’

LINE Square Hadirkan Kampanye Khusus ‘LINE Square Membership Program’

[elfsight_youtube_gallery id="2"]

Popular 24 Hours

  • Tangled

    Disney Resmi Umumkan Pemeran Rapunzel dan Flynn Rider untuk Tangled Versi Live-Action

    404 shares
    Share 162 Tweet 101
  • Sepuluh Serial Televisi yang Banyak Mengandung Konten Seksual

    5658 shares
    Share 2263 Tweet 1415
  • Sebelum Nonton, Kenali Dulu Ragam Kelas di Bioskop CGV

    31466 shares
    Share 12586 Tweet 7866
  • Gal Gadot Jadi Agen Pemburu Harta Karun di Film Petualangan Baru dari Paramount

    404 shares
    Share 162 Tweet 101
  • Review Film Inheritance

    606 shares
    Share 242 Tweet 152
Cinemags

© 2021 - 2025 Cinemags

Information

  • About Us
  • Advertise
  • Privacy Policy
  • Contact Us

Follow Us

No Result
View All Result
  • Trending
  • Reviews
  • Movie News
  • TV News
  • Interview
  • Lainnya
    • Show Case
    • Komik
    • Shop

© 2021 - 2025 Cinemags