Cinemags
  • Trending
  • Reviews
  • Movie News
  • TV News
  • Interview
  • Lainnya
    • Show Case
    • Komik
    • Shop
No Result
View All Result
Cinemags
  • Trending
  • Reviews
  • Movie News
  • TV News
  • Interview
  • Lainnya
    • Show Case
    • Komik
    • Shop
No Result
View All Result
Cinemags
No Result
View All Result

Mari Belajar Tentang Seni Pembuatan Film Bersama Zack Snyder di Serial YouTube Netflix

by Kent
May 26, 2021
in Articles, Barat, Movies, News, Streaming, TV Shows
Reading Time: 1 min read
A A
0
Share on FacebookShare on Twitter

Netflix telah meluncurkan episode pertama dari serial YouTube terbaru mereka yang berjudul Snyder School. Serial ini akan menghadirkan Zack Snyder membawa pemirsa melalui proses kreatifnya dalam membuat film. Mulai dari penulisan skenario dan storyboard hingga pengeditan dan pasca produksi lanjutan.  Serial empat episode ini akan dirilis setiap minggu di saluran YouTube Netflix Film Club.

Snyder School adalah seri pertama dari program Netflix berjudul How to Make Movies. Program yang akan mempunyai cakupan lebih luas ini akan menampilkan mini seri yang mirip dengan Snyder School yang memberi pelajaran tentang proses dan seni pembuatan film. Sayangnya, Netflix belum mengungkapkan sineas lain yang mungkin akan terlibat dalam program ini di masa mendatang.

Episode pertama Snyder School berfokus pada proses berpikir di balik adegan opening sequence dari film terbaru sang sutradara, Army of the Dead. Episode ini membahas urutan naratif, penempatan teks, keputusan pengambilan sudut pandang, seni konsep, program, dan banyak lagi. Video berdurasi 13 menit ini juga menghadirkan cuplikan dari film tersebut sebagai referensi.

Episode kedua, “Lights, Camera, Action,” yang berfokus pada sinematografi dan pengambilan gambar adegan aksi, akan dirilis pada 27 Mei mendatang. Episode selanjutnya “Making the Cut,” yang akan membahas pascaproduksi, akan tayang pada tanggal 1 Juni, sedangkan episode terakhir, “World Building”, tentang menciptakan seluruh jagad sinematik, akan dirilis pada 7 Juni.

 

Baca Juga:  Teaser Baru Scream 7 Beri Petunjuk Identitas Ghostface Baru
Tags: Army of the DeadBerita FilmHow to Make MoviesNetflixSnyder SchoolYoutubeZack Snyder
Previous Post

A Quiet Place Part II: Sinopsis dan Ulasan

Next Post

Trailer Perdana The Tomorrow War Membawa Chris Pratt dalam Misi untuk Menyelamatkan Planet Ini

Related Posts

Menghadapi Kekuatan Alam: 10 Film Bencana Terbaik Sepanjang Masa
Barat

Menghadapi Kekuatan Alam: 10 Film Bencana Terbaik Sepanjang Masa

10/01/2026
Will Arnett Resmi Gantikan David Harbour di Proyek Film Behemoth! Karya Tony Gilroy
Action

Will Arnett Resmi Gantikan David Harbour di Proyek Film Behemoth! Karya Tony Gilroy

09/01/2026
Tangled
Anak dan keluarga

Disney Resmi Umumkan Pemeran Rapunzel dan Flynn Rider untuk Tangled Versi Live-Action

09/01/2026
Recovery Agent
Action

Gal Gadot Jadi Agen Pemburu Harta Karun di Film Petualangan Baru dari Paramount

09/01/2026
Next Post
Trailer Perdana The Tomorrow War Membawa Chris Pratt dalam Misi untuk Menyelamatkan Planet Ini

Trailer Perdana The Tomorrow War Membawa Chris Pratt dalam Misi untuk Menyelamatkan Planet Ini

Leave a Reply

Your email address will not be published. Required fields are marked *

[elfsight_youtube_gallery id="2"]

Popular 24 Hours

  • Traveloka CGV

    Sebelum Nonton, Kenali Dulu Ragam Kelas di Bioskop CGV

    31469 shares
    Share 12587 Tweet 7867
  • Review Film Inheritance

    608 shares
    Share 243 Tweet 152
  • Disney Resmi Umumkan Pemeran Rapunzel dan Flynn Rider untuk Tangled Versi Live-Action

    405 shares
    Share 162 Tweet 101
  • Menghadapi Kekuatan Alam: 10 Film Bencana Terbaik Sepanjang Masa

    401 shares
    Share 160 Tweet 100
  • Gal Gadot Jadi Agen Pemburu Harta Karun di Film Petualangan Baru dari Paramount

    404 shares
    Share 162 Tweet 101
Cinemags

© 2021 - 2025 Cinemags

Information

  • About Us
  • Advertise
  • Privacy Policy
  • Contact Us

Follow Us

No Result
View All Result
  • Trending
  • Reviews
  • Movie News
  • TV News
  • Interview
  • Lainnya
    • Show Case
    • Komik
    • Shop

© 2021 - 2025 Cinemags