Cinemags
  • Trending
  • Reviews
  • Movie News
  • TV News
  • Interview
  • Lainnya
    • Show Case
    • Komik
    • Shop
No Result
View All Result
Cinemags
  • Trending
  • Reviews
  • Movie News
  • TV News
  • Interview
  • Lainnya
    • Show Case
    • Komik
    • Shop
No Result
View All Result
Cinemags
No Result
View All Result

Jangan Lewatkan 8 Film Keren di Bulan Juli 2019

by Kent
July 2, 2019
in Articles, Featured, Movies, News
Reading Time: 5 mins read
A A
0
Share on FacebookShare on Twitter

21 Bridges (12 Juli)

21 Bridges merupakan film yang menawarkan berbagai aksi dan thriller yang dibintangi oleh Chadwick Boseman. Dihadirkan dengan berbagai adegan aksi beradrenalin tinggi, karakter yang diperankan oleh Boseman memburu para pembunuh polisi di seluruh penjuru Manhattan. Ia menutup seluruh akses keluar masuk wilayah tersebut termasuk 21 jembatan.

Disutradarai oleh Brian Kirk (Luther, Game of Thrones) dan ditulis oleh Adam Mervis, 21 Bridges (sebelumnya berjudul 17 Bridges) mengikuti seorang detektif NYPD (Boseman) yang mendapat kesempatan kedua untuk menebus kesalahan yang dibuat olehnya. Sembari melakukan perburuan ke seluruh kota untuk pembunuh polisi, ia mulai mengungkap konspirasi besar-besaran yang menghubungkan rekan-rekan polisi dengan kerajaan kriminal dan harus memutuskan siapa yang ia buru dan siapa yang benar-benar memburunya. Selama perburuan, Manhattan benar-benar dikunci untuk pertama kalinya dalam sejarahnya – tidak ada jalan keluar atau masuk ke pulau tersebut termasuk daru 21 jembatan yang menjadi akses ke daerah tersebut.

Turut juga membintangi film ini adalah J.K. Simmons (Counterpart), Sienna Miller (American Sniper), Taylor Kitsch (Waco), Morocco Omari (Empire), Keith David (Night School) dan Stephan James (Beale Street Could Talk).

The Art of Self-Defense (19 Juli)

Ditulis dan disutradarai oleh Riley Stearns, The Art of Self-Defense adalah komedi kelam yang dibuat berlatar dunia karate. Film ini berkisah tentang Casey (Jesse Eisenberg), seorang pemuda yang diserang secara acak di jalan dan kemudian mendaftarkan diri di dojo setempat yang dipimpin oleh seorang Sensei yang karismatik dan misterius, dalam upaya mempelajari cara membela diri. Apa yang dia temukan adalah dunia persaudaraan yang menyeramkan, kekerasan dan hipermaskulinitas dan seorang wanita yang memperjuangkan tempatnya di dalamnya. Casey melakukan perjalanan, baik yang menakutkan ataupun lucu, yang akan menempatkannya tepat di bawah pengawasan mentor barunya yang penuh teka-teki.

Baca Juga:  Setelah 44 Tahun, MTV Resmi Mati: Akhir dari Era Musik di Layar Televisi

Film ini juga dibintangi oleh Alessandro Nivola (American Hustle) sebagai Sensie dan Imogen Poots (Fright Night) sebagai Anna. The Art of Self-Defense diproduseri oleh Andrew Kortschak, Walter Kortshack, Cody Ryder, dan Stephane Whonsetler.

Crawl (11 Juli)

Disutradarai oleh Alexandre Aja (The Hills Have Eyes), film ini dibintangi Kaya Scodelario (The Maze Runner) dan Barry Pepper (Saving Private Ryan). Ross Anderson, Anson Boon dan Jose Palma juga ikut membintangi film yang ditulis oleh Michael dan Shawn Rasmussen tersebut. Craig Flores, Sam Raimi dan Aja menjadi produser film ini.

Dalam film ini, ketika sebuah badai besar menghantam kota kelahirannya di Florida, Haley (Kaya Scodelario) mengabaikan perintah evakuasi untuk mencari ayahnya yang hilang (Barry Pepper). Ia kemudian menemukannya terluka parah di ruang bawah rumah keluarga mereka, keduanya menjadi terperangkap oleh air banjir. Ketika waktu habis untuk menghindari badai yang menguat, Haley dan ayahnya menemukan bahwa naiknya permukaan air bukanlah hal utama yang harus ditakuti.

Supervized (19 Juli)

Supervized merupakan sebuah film yang kisahnya berpusat di sebuah rumah jompo untuk para superhero tua yang sudah pensiun. Mereka menyesuaikan diri dengan masa pensiun di panti jompo Dunmanor di Irlandia dan kekuatan mereka telah dikendalikan untuk keselamatan orang lain. Ray (diperankan oleh Tom Berenger) adalah “Maximum Justice” yang dulunya terkenal di dunia dan mendapati dirinya berjuang tidak hanya melawan musuhnya, tetapi juga stigma dan batasan usia tua. Namun, ketika Ray mencurigai kecurangan dan keanehan di panti jompo tersebut, ia membentuk kembali tim lamanya untuk satu misi terakhir, membuktikan bahwa menyelamatkan dunia tidak pernah mengenal usia.

Film ini dibintangi oleh Tom Berenger (Platoon, Cops and Robbers, Cheers, Hatfields & McCoys), Beau Bridges (Losing Chase, For the Love of Ivy, Without Warning: The James Brady Story, Masters of Sex), Fionnula Flanagan (The Others, The Guard) dan Louis Gossett Jr. (An Officer and a Gentleman, Roots).

Baca Juga:  Film Fantasi Misterius J.J. Abrams yang Dibintangi Glen Powell & Jenna Ortega Akhirnya Ungkap Judul Resmi
Page 2 of 2
Prev12
Tags: Berita FilmBlockbusterFilm Juli 2019Hollywood
Previous Post

RoboCop Returns Akan Membawa Kembali Kostum Perak dari Film 1987

Next Post

James Cameron, Jackie Chan dan Arnold Schwarzenegger Hadirkan The Game Changers

Related Posts

Menghadapi Kekuatan Alam: 10 Film Bencana Terbaik Sepanjang Masa
Barat

Menghadapi Kekuatan Alam: 10 Film Bencana Terbaik Sepanjang Masa

10/01/2026
Will Arnett Resmi Gantikan David Harbour di Proyek Film Behemoth! Karya Tony Gilroy
Action

Will Arnett Resmi Gantikan David Harbour di Proyek Film Behemoth! Karya Tony Gilroy

09/01/2026
Tangled
Anak dan keluarga

Disney Resmi Umumkan Pemeran Rapunzel dan Flynn Rider untuk Tangled Versi Live-Action

09/01/2026
Recovery Agent
Action

Gal Gadot Jadi Agen Pemburu Harta Karun di Film Petualangan Baru dari Paramount

09/01/2026
Next Post
James Cameron, Jackie Chan dan Arnold Schwarzenegger Hadirkan The Game Changers

James Cameron, Jackie Chan dan Arnold Schwarzenegger Hadirkan The Game Changers

Leave a Reply

Your email address will not be published. Required fields are marked *

[elfsight_youtube_gallery id="2"]

Popular 24 Hours

  • Review Film Inheritance

    Review Film Inheritance

    609 shares
    Share 244 Tweet 152
  • Sebelum Nonton, Kenali Dulu Ragam Kelas di Bioskop CGV

    31470 shares
    Share 12588 Tweet 7867
  • Menghadapi Kekuatan Alam: 10 Film Bencana Terbaik Sepanjang Masa

    402 shares
    Share 161 Tweet 101
  • Will Arnett Resmi Gantikan David Harbour di Proyek Film Behemoth! Karya Tony Gilroy

    404 shares
    Share 162 Tweet 101
  • Hugh Jackman Tampil Brutal di Trailer Film The Death of Robin Hood

    408 shares
    Share 163 Tweet 102
Cinemags

© 2021 - 2025 Cinemags

Information

  • About Us
  • Advertise
  • Privacy Policy
  • Contact Us

Follow Us

No Result
View All Result
  • Trending
  • Reviews
  • Movie News
  • TV News
  • Interview
  • Lainnya
    • Show Case
    • Komik
    • Shop

© 2021 - 2025 Cinemags