Cinemags
  • Trending
  • Reviews
  • Movie News
  • TV News
  • Interview
  • Lainnya
    • Show Case
    • Komik
    • Shop
No Result
View All Result
Cinemags
  • Trending
  • Reviews
  • Movie News
  • TV News
  • Interview
  • Lainnya
    • Show Case
    • Komik
    • Shop
No Result
View All Result
Cinemags
No Result
View All Result

Inilah Pesan Khusus David Ayer Bagi Para Penggemar Suicide Squad

by Kent
August 9, 2016
in News
Reading Time: 2 mins read
A A
0
David Ayer Marvel
Share on FacebookShare on Twitter

David Ayer Marvel

Seperti kita ketahui film terbaru David Ayer, Suicide Squad telah dirilis minggu lalu dan sebagian besar kritikus serta pengamat film memberikan review negatif terhadap film ini. Namun meskipun demikian film yang merupakan bagian dari DCEU ini mendapat pendapatan box office akhir pekan yang cukup impresif. 

Berkaitan dengan hal tersebut, Ayer memberikan apresiasinya terhadap para penggemar melalui akun Twitter pribadinya. Sutradara ini sangat berterima kasih atas keterlibatan para penggemar yang berhasil membawa film bernuansa “fun” ini hingga berhasil meraih pendapatan luar biasa di opening weekend-nya. 

Thank you thank you thank you! To the folks making @SuicideSquadWB a success this weekend. It's just a fun Summer movie with a good heart.

— David Ayer (@DavidAyerMovies) August 7, 2016

Tentang Suicide Squad

Suicide Squad adalah sekelompok supervillain atau anti-hero yang berada di bawah pimpinan agen ARGUS Amanda Waller (Viola Davis). Mereka adalah penghuni penjara maximum security Belle Reve yang diminta secara khusus untuk menjalankan misi rahasia pemerintah AS, dengan bayaran pengurangan masa hukuman.

Suicide Squad dibintangi oleh Will Smith sebagai Deadshot, Joel Kinnaman sebagai Rick Flagg, Margot Robbie sebagai Harley Quinn, Jai Courtney sebagai Captain Boomerang, Cara Delevingne sebagai Enchantress, Karen Fukuhara sebagai Katana, Adewale Akonnuoye-Agbaje sebagai Killer Croc, Jay Hernandez sebagai El Diablo, Adam Beach sebagai Slipknot, Viola Davis sebagai Amanda Waller, dan Jared Leto sebagai Joker. Selain mereka ada juga peran misterius yang akan diperankan oleh Ike Barinholtz, Scott Eastwood, Raymond Olubowale, Alex Meraz, Jim Parrack dan Common. Film ini akan dirilis pada 5 Agustus 2016 di Amerika Serikat.

Baca Juga: Review Film Suicide Squad – Cerita yang Dangkal dari Film Cepat Saji

Baca Juga:  Tracy Morgan dan Daniel Radcliffe Beradu Akting dalam Serial Komedi Olahraga The Fall and Rise of Reggie Dinkins

Meskipun beraragam kritik dan opini mengenai film Suicide Squad yang telah bermunculan, film arahan David Ayer ini masih sesuai jalur di opening weekend box office seperti yang direncanakan. Film tentang sekelompok super villain ini berhasil meraup sekitar $135 juta atau setara Rp 1,8 triliun di Amerika Serikat dan mencetak rekor sebagai film dengan pendapatan opening-weekend tertinggi di bulan Agustus yang dahulu dipegang oleh film Guardians of the Galaxy ($94).

Tags: Berita FilmDavid AyerSuicide Squad
Previous Post

Inilah TV Spot Terbaru dari Film Ben-Hur

Next Post

Mike Colter Tampil Gagah di Poster Terbaru Marvel’s Luke Cage

Related Posts

Usai F1, Brad Pitt Kembali dengan Film Gelap dan Intens Berjudul The Riders
Barat

Usai F1, Brad Pitt Kembali dengan Film Gelap dan Intens Berjudul The Riders

30/01/2026
Live action Gundam
Action

Netflix Resmi Amankan Film Live-Action Gundam yang Dibintangi Sydney Sweeney

30/01/2026
Ana de Armas Akan Bintangi Film Thriller Psikologis Berjuudl Sweat, Siap Tampilkan Sisi Gelap Dunia Influencer
Barat

Ana de Armas Akan Bintangi Film Thriller Psikologis Berjuudl Sweat, Siap Tampilkan Sisi Gelap Dunia Influencer

30/01/2026
Extraction: Tygo
Action

Spin-off Extraction: Tygo Jadi yang Paling Brutal? Netflix Gandeng Tim Stunt Iko Uwais

30/01/2026
Next Post
Luke Cage

Mike Colter Tampil Gagah di Poster Terbaru Marvel’s Luke Cage

[elfsight_youtube_gallery id="2"]

Popular 24 Hours

  • Usai F1, Brad Pitt Kembali dengan Film Gelap dan Intens Berjudul The Riders

    Usai F1, Brad Pitt Kembali dengan Film Gelap dan Intens Berjudul The Riders

    403 shares
    Share 161 Tweet 101
  • Spin-off Extraction: Tygo Jadi yang Paling Brutal? Netflix Gandeng Tim Stunt Iko Uwais

    403 shares
    Share 161 Tweet 101
  • Trailer Daredevil: Born Again Season 2 Resmi Dirilis, Marvel Konfirmasi Jadwal Tayang

    404 shares
    Share 162 Tweet 101
  • Netflix Resmi Amankan Film Live-Action Gundam yang Dibintangi Sydney Sweeney

    402 shares
    Share 161 Tweet 101
  • Sebelum Nonton, Kenali Dulu Ragam Kelas di Bioskop CGV

    31510 shares
    Share 12604 Tweet 7877
Cinemags

© 2021 - 2025 Cinemags

Information

  • About Us
  • Advertise
  • Privacy Policy
  • Contact Us

Follow Us

No Result
View All Result
  • Trending
  • Reviews
  • Movie News
  • TV News
  • Interview
  • Lainnya
    • Show Case
    • Komik
    • Shop

© 2021 - 2025 Cinemags