Cinemags
  • Trending
  • Reviews
  • Movie News
  • TV News
  • Interview
  • Lainnya
    • Show Case
    • Komik
    • Shop
No Result
View All Result
Cinemags
  • Trending
  • Reviews
  • Movie News
  • TV News
  • Interview
  • Lainnya
    • Show Case
    • Komik
    • Shop
No Result
View All Result
Cinemags
No Result
View All Result

Hugh Jackman Bocorkan Sinopsis Resmi Film Logan

by Kent
January 16, 2017
in News
Reading Time: 2 mins read
A A
0
Share on FacebookShare on Twitter

sinopsis logan

Sampai beberapa waktu yang lalu, sinopsis resmi film Logan belum terungkap. Penggemar dan pengamat film hanya mengaitkan alur cerita film ini yang berhubungan dengan komik “Old Man Logan.” Cerita komik ini ditulis oleh Mark Millar dan diilustrasikan oleh Steve McNiven dan di-setting pada masa depan di manasupervillains menguasai dunia, dan hampir semua superhero telah hancur.

Namun kini informasi mengenai sinopsis resmi film ketiga Wolverine ini sedikit menemui titik terang ketika Hugh Jackman megungkapkannya melalui media sosial. Jackam memberikan penjelaqsan mengenai apa yang akan dialami oleh Wolverine dan sedikit latar belakang kisah Logan.

“Dengan latar cerita di masa depan. Sosok Logan yang sudah mulai letih dan tua mengurus Profesor Xavier dan bersembunyi di dekat perbatasan Mexico. Namun kisah Logan kemudian berubah setelah seorang mutan muda membutuhkan pertolongannya.”

Official. pic.twitter.com/px1CErclfL

— Hugh Jackman (@RealHughJackman) January 13, 2017

Baca Juga: Hugh Jackman Sebar Foto & Poster Terbaru Wolverine di Film Logan

Film ini disutradarai oleh James Mangold yang merupakan sutradara film The Wolverine dan Knight and Day. Film ini ditargetkan untuk rilis pada 3 Maret 2017. Aksi terakhir Hugh Jackman sebagai Wolverine ini ternyata menyita banyak perhatian.

Mangold dan Jackman sudah lama menyiapkan proyek ini dan menginginkan penampilannya sebagai Logan di franchise ini menjadi sebuah film yang istimewa. Ia ingin menyajikan yang terbaik untuk para penggemarnya. Proyek film ini akan dibintangi oleh Hugh Jackman, Boyd Holbrook yang memerankan seorang sosok penjahat utama dalam film ini, Richard E Grant, Stephen Merchant, Elizabeth Rodriguez,  Eriq Lasalle serta  Patrick Stewart sebagai Profesor Xavier. Proses pengambilan gambar film ini telah dimulai pada  bulan Mei ini dengan mengambil lokasi di New Orleans dan New Mexico.

Baca Juga:  Will Arnett Resmi Gantikan David Harbour di Proyek Film Behemoth! Karya Tony Gilroy

Beberapa waktu yang lalu produser Simon Kinberg and sutradara X-Men: Apocalypse, Bryan Singer mengatakan bahwa Mister Sinister yang mempunyai alter ego bernama Nathaniel Essex, pimpinan Essex Corp. akan muncul sebagai villain di film ketiga wolverine yang disutradarai oleh Mangold.

Tags: Hugh JackmanLogan
Previous Post

Broadcast Celebration Festival Lahirkan Kreator Film Pendek Tanah Air

Next Post

Lihat First Look Johnny Depp dan Kumisnya dalam Labyrinth

Related Posts

Menghadapi Kekuatan Alam: 10 Film Bencana Terbaik Sepanjang Masa
Barat

Menghadapi Kekuatan Alam: 10 Film Bencana Terbaik Sepanjang Masa

10/01/2026
Will Arnett Resmi Gantikan David Harbour di Proyek Film Behemoth! Karya Tony Gilroy
Action

Will Arnett Resmi Gantikan David Harbour di Proyek Film Behemoth! Karya Tony Gilroy

09/01/2026
Tangled
Anak dan keluarga

Disney Resmi Umumkan Pemeran Rapunzel dan Flynn Rider untuk Tangled Versi Live-Action

09/01/2026
Recovery Agent
Action

Gal Gadot Jadi Agen Pemburu Harta Karun di Film Petualangan Baru dari Paramount

09/01/2026
Next Post
jphnny depp

Lihat First Look Johnny Depp dan Kumisnya dalam Labyrinth

[elfsight_youtube_gallery id="2"]

Popular 24 Hours

  • Traveloka CGV

    Sebelum Nonton, Kenali Dulu Ragam Kelas di Bioskop CGV

    31468 shares
    Share 12587 Tweet 7867
  • Disney Resmi Umumkan Pemeran Rapunzel dan Flynn Rider untuk Tangled Versi Live-Action

    405 shares
    Share 162 Tweet 101
  • Gal Gadot Jadi Agen Pemburu Harta Karun di Film Petualangan Baru dari Paramount

    404 shares
    Share 162 Tweet 101
  • Review Film Inheritance

    607 shares
    Share 243 Tweet 152
  • Will Arnett Resmi Gantikan David Harbour di Proyek Film Behemoth! Karya Tony Gilroy

    403 shares
    Share 161 Tweet 101
Cinemags

© 2021 - 2025 Cinemags

Information

  • About Us
  • Advertise
  • Privacy Policy
  • Contact Us

Follow Us

No Result
View All Result
  • Trending
  • Reviews
  • Movie News
  • TV News
  • Interview
  • Lainnya
    • Show Case
    • Komik
    • Shop

© 2021 - 2025 Cinemags