Cinemags
  • Trending
  • Reviews
  • Movie News
  • TV News
  • Interview
  • Lainnya
    • Show Case
    • Komik
    • Shop
No Result
View All Result
Cinemags
  • Trending
  • Reviews
  • Movie News
  • TV News
  • Interview
  • Lainnya
    • Show Case
    • Komik
    • Shop
No Result
View All Result
Cinemags
No Result
View All Result

Film Munkar: Menyelami Ketakutan dari Urban Legend ke Layar Lebar

by nuty laraswaty
February 7, 2024
in Action, Anak dan Keluarga, Drama, Horor, Horor, Indonesia, Reviews
Reading Time: 2 mins read
A A
0
Munkar
Share on FacebookShare on Twitter

Munkar

Film horor Indonesia selalu berhasil menciptakan ketegangan dan ketakutan yang memikat para penonton.

Kali ini, MD Pictures mempersembahkan karya terbarunya, “Munkar”, yang disutradarai oleh Anggy Umbara, sosok yang telah sukses menggarap sejumlah film Indonesia populer.

Urban Legend

Dibalik kisah misterius yang menghantui, terdapat fakta menarik yang membuat “Munkar” semakin menarik perhatian.

Ternyata, film ini diadaptasi dari urban legend Herlina, yang telah tersebar luas di Jawa Timur.

Cerita urban legend tersebut mengisahkan tentang Herlina, seorang santriwati yang mengalami perlakuan buruk dan tragis di pesantren hingga akhirnya meninggal saat berusaha melarikan diri.

Tidak mengherankan, “Munkar” memilih pesantren sebagai latar tempat cerita.

 

Viral

Salah satu fakta menarik dari “Munkar” adalah keberadaan adegan kontroversial yang membuatnya menjadi perbincangan hangat di kalangan netizen.

Mengingat cerita berlatar pesantren, unsur religi tentu menjadi bagian tak terpisahkan dari alur cerita.

Dalam trailer “Munkar”, penonton disuguhi adegan salat yang memicu kontroversi dan perdebatan di media sosial.

Membuat adegan salat dalam “Munkar” menjadi begitu kontroversial sehingga memicu perbincangan yang hangat di kalangan netizen

Keberanian Anggy Umbara dalam mengangkat tema yang sensitif serta memperlihatkan adegan yang menghadirkan suasana yang menegangkan dan kontroversial.

Kemudian membuat “Munkar” sebagai salah satu film yang dinantikan oleh para penggemar genre horor di Indonesia.

Dengan memadukan elemen-elemen horor tradisional dan cerita yang terinspirasi dari urban legend.

“Munkar” berpotensi untuk menjadi salah satu film horor Indonesia yang ikonik dan dikenang oleh para penonton.

Kalian  siapkan diri untuk merasakan ketegangan dan ketakutan yang menghantui dari awal hingga akhir cerita. Lalu selami kisah misterius yang menghantui dari urban legend ke layar lebar dengan “Munkar”.

Baca Juga:  Film SUZZANNA: Santet Dosa di Atas Dosa Merilis Official Trailer

Daftar Pemain Film Munkar

    1. Adhisty Zara
    2. Ratu Sofya
    3. Saskia Chadwick
    4. Kaneishia Yusuf
    5. Elma Theana
    6. Tyo Pakusadewo
    7. Ayu Hastari
Tags: Adhisty ZaraAnggy UmbaraAyu HastariElma Theanafilm Munkar.Kaneishia YusufRatu SofyaSaskia ChadwickTyo Pakusadewourban legend Herlina
Previous Post

Viu dan Vision+ Kolabs

Next Post

Trailer Baru Drive-Away Dolls Ungkap Film Komedi Liar Arahan Ethan Coen

Related Posts

Film SUZZANNA: Santet Dosa di Atas Dosa Merilis Official Trailer
Horor

Film SUZZANNA: Santet Dosa di Atas Dosa Merilis Official Trailer

27/01/2026
Indonesia Akhirnya Punya Romcom Religi Lagi Lewat Bidadari Surga
Drama

Indonesia Akhirnya Punya Romcom Religi Lagi Lewat Bidadari Surga

14/01/2026
Trailer The Wrecking Crew Perlihatkan Aksi Gila Jason Momoa dan Dave Bautista
Action

Trailer The Wrecking Crew Perlihatkan Aksi Gila Jason Momoa dan Dave Bautista

09/01/2026
Film Horor Malam 3 Yasinan Tayang Hari Ini, Angkat Teror Keluarga Konglomerat
Horor

Film Horor Malam 3 Yasinan Tayang Hari Ini, Angkat Teror Keluarga Konglomerat

08/01/2026
Next Post
Drive-Away Dolls

Trailer Baru Drive-Away Dolls Ungkap Film Komedi Liar Arahan Ethan Coen

[elfsight_youtube_gallery id="2"]

Popular 24 Hours

  • Ready or Not 2: Here I Come

    Film Ready or Not 2: Here I Come Maju Jadwal Rilis, Siap Tayang Lebih Cepat dan Premier di SXSW

    404 shares
    Share 162 Tweet 101
  • Fenomena Brat Charli xcx Menggila, Film A24 The Moment Pecahkan Rekor Penjualan

    404 shares
    Share 162 Tweet 101
  • Film SUZZANNA: Santet Dosa di Atas Dosa Merilis Official Trailer

    401 shares
    Share 160 Tweet 100
  • Gabriel Basso Dikabarkan Akan Bergabung dengan Sydney Sweeney di Film Live-Action Gundam

    403 shares
    Share 161 Tweet 101
  • Sekuel Film The Beekeeper Akhirnya Dapat Tanggal Rilis Resmi

    402 shares
    Share 161 Tweet 101
Cinemags

© 2021 - 2025 Cinemags

Information

  • About Us
  • Advertise
  • Privacy Policy
  • Contact Us

Follow Us

No Result
View All Result
  • Trending
  • Reviews
  • Movie News
  • TV News
  • Interview
  • Lainnya
    • Show Case
    • Komik
    • Shop

© 2021 - 2025 Cinemags