Cinemags
  • Trending
  • Reviews
  • Movie News
  • TV News
  • Interview
  • Lainnya
    • Show Case
    • Komik
    • Shop
No Result
View All Result
Cinemags
  • Trending
  • Reviews
  • Movie News
  • TV News
  • Interview
  • Lainnya
    • Show Case
    • Komik
    • Shop
No Result
View All Result
Cinemags
No Result
View All Result

Dolph Lundgren Bergabung dengan Film Aquaman Sebagai sosok Villain Ini!

by Kent
April 13, 2017
in News
Reading Time: 2 mins read
A A
0
dolph-lundgren Aquaman
Share on FacebookShare on Twitter

dolph-lundgren Aquaman

Satu lagi tambahan pemain baru di film Aquaman. Menurut laporan dari The Hollywood Reporter, Dolph Lundgren telah dikontrak untuk bergabung dengan film yang akan disutradarai oleh James Wan ini. Aktor yang angkat nama melalui film Rocky IV, Masters of the Universe, The Punisher dan The Expendables ini akan bergabung dengan Nicole Kidman yang juga baru resmi bergabung dengan proyek ini beberapa waktu yang lalu. Kidman akan memerankan sosok ibunda dari Aquaman yang bernama Atlanna.

Sedangkan Ludgren dikabarkan akan memerankan sosok villain yang bernama Raja Nereus. KArakter ini merupakan pemimpin dari kerajaan bawah laut bernama Xebel. Nereus berusaha merebut Mera dari Aquaman dan sangat dendam terhadap Aquaman. Ia muncul pertama kali di komik Aquaman #19 (April 2013) dan diciptakan ole Geoff Johns dan Paul Pelletier.

Baca Juga: Warner Bros. Memundurkan Jadwal Rilis Aquaman!

Film solo Aquaman ini  akan menghadirkan juga aktor veteran Willem Dafoe. Menurut laporan dari Heroic Hollywood, Dafoe akan berperan sebagai warga Atlantean/Atlantis tempat asal Aquaman. Dafoe akan berperan sebagai Nuidis Vulko yang merupakan penasehat pribadi Aquaman di komiknya. Sedangkan aktor lain yang terlibat adalah Patrick Wilson yang berperan sebagai kakak tiri Aquaman, Orm (atau Ocean Master), Yahya Abdul-Mateen II sebagai Black Manta dan Amber Heard sebagai Mera sang ratu lautan. Mera merupakan karakter komik DC yang diciptakan oleh Jack Miller dan Nick Cardy yang muncul untuk pertama kali pada komik Aquaman #11 (September 1963). Dalam komiknya Mera merupakan ratu dari kerajaan laut Atlantis dan merupakan istri dari Aquaman.

Proses pengambilan gambar film Aquaman direncanakan akan segera dimulai pada akhir April ini dan akan dirilis pada tanggal 21 Desember 2018 mendatang.

Baca Juga:  Hugh Jackman Tampil Brutal di Trailer Film The Death of Robin Hood
Tags: AquamanBerita FilmDolph LundgrenJason MamoaWarner Bros
Previous Post

Justice League Rilis Poster Keren

Next Post

Joe Quesada Rilis Poster Khusus untuk Marvels’ The Defenders

Related Posts

Menghadapi Kekuatan Alam: 10 Film Bencana Terbaik Sepanjang Masa
Barat

Menghadapi Kekuatan Alam: 10 Film Bencana Terbaik Sepanjang Masa

10/01/2026
Will Arnett Resmi Gantikan David Harbour di Proyek Film Behemoth! Karya Tony Gilroy
Action

Will Arnett Resmi Gantikan David Harbour di Proyek Film Behemoth! Karya Tony Gilroy

09/01/2026
Tangled
Anak dan keluarga

Disney Resmi Umumkan Pemeran Rapunzel dan Flynn Rider untuk Tangled Versi Live-Action

09/01/2026
Recovery Agent
Action

Gal Gadot Jadi Agen Pemburu Harta Karun di Film Petualangan Baru dari Paramount

09/01/2026
Next Post
marvels-the-defenders

Joe Quesada Rilis Poster Khusus untuk Marvels’ The Defenders

[elfsight_youtube_gallery id="2"]

Popular 24 Hours

  • Sepuluh Serial Televisi yang Banyak Mengandung Konten Seksual

    5659 shares
    Share 2264 Tweet 1415
  • Disney Resmi Umumkan Pemeran Rapunzel dan Flynn Rider untuk Tangled Versi Live-Action

    405 shares
    Share 162 Tweet 101
  • Gal Gadot Jadi Agen Pemburu Harta Karun di Film Petualangan Baru dari Paramount

    404 shares
    Share 162 Tweet 101
  • Sebelum Nonton, Kenali Dulu Ragam Kelas di Bioskop CGV

    31467 shares
    Share 12586 Tweet 7867
  • Review Film Inheritance

    607 shares
    Share 243 Tweet 152
Cinemags

© 2021 - 2025 Cinemags

Information

  • About Us
  • Advertise
  • Privacy Policy
  • Contact Us

Follow Us

No Result
View All Result
  • Trending
  • Reviews
  • Movie News
  • TV News
  • Interview
  • Lainnya
    • Show Case
    • Komik
    • Shop

© 2021 - 2025 Cinemags