Cinemags
  • Trending
  • Reviews
  • Movie News
  • TV News
  • Interview
  • Lainnya
    • Show Case
    • Komik
    • Shop
No Result
View All Result
Cinemags
  • Trending
  • Reviews
  • Movie News
  • TV News
  • Interview
  • Lainnya
    • Show Case
    • Komik
    • Shop
No Result
View All Result
Cinemags
No Result
View All Result

Death Race 2050 Hadirkan Trailer Red Band

by annissa.p
January 7, 2017
in News
Reading Time: 2 mins read
A A
0
Share on FacebookShare on Twitter

death-race-2050

Di awal tahun 2017 ini akan ada hal menarik dari arena balap jalanan, terlebih lagi ini menjadi titik kembalinya setelah kemunculan perdananya di lebih dari 40 tahun lalu. Death Race 2000, digarap oleh legenda horor dunia perfilman Hollywood, Roger Corman, di tahun 1975, menghadirkan sekuel/reboot-nya yang berjudul Death Race 2050.

Setelah merilis trailer perdananya pada Oktober 2016 lalu, Universal Pictures Home Entertainment kembali merilis sebuah trailer red band yang “luar biasa” untuk Death Race 2050. Berdurasi sekitar dua menit, trailer ini menyajikan potongan-potongan film yang lebih menarik dengan pembantaian yang mengerikan disertai sejumlah percakapan dan adegan R-rated.

Dengan pengambilan gambar yang dilakukan di Peru, Death Race 2050 kembali mengisahkan tentang  para penggila otomotif yang menghibur warga dengan balap jalanan di perbatasan negara. Tidak hanya sekadar berkejaran di “arena balap”, mereka juga melakukan pembantaian terhadap penduduk sekitar dan lawannya satu sama lain untuk memberi semangat dan “ucapan” selamat.

Baca Juga: Pirates of the Caribbean: Dead Men Tell No Tales Mengungkap Nama Baru Kapal Sparrow

Diproduseri oleh Roger Corman, Death Race 2050 dibintangi Manu Bennett (The Hobbit) dan Malcolm McDowell (A Clockwork Orange). Selain Bennett dan McDowell akan hadir juga Burt Grinstead (NCIS), Marci Miller (Viper), Folake Olowofoyeku (The Beaver), Anessa Ramsey (Footloose), Yancy Butler (Hard Target), dan Charlie Farrell (Cantar). G.J. Echternkamp akan menyutradarai film ini dari naskah yang ditulisnya bersama dengan Matt Yamashita.

Death Race 2050 akan dirilis dalam bentuk DVD dan Blu-ray Combo pada tanggal 17 Januari mendatang oleh Universal Pictures Home Entertainment. Dalam rilisan ini, selain film akan ada juga beberapa special features di dalamnya, yaitu The Making of 2050, Cars! Cars! Cars!, dan The Look of 2050.

Baca Juga: Inilah 5 Film Yang Paling Dinanti Bulan Januari 2017

Baca Juga:  Sekuel Film The Beekeeper Akhirnya Dapat Tanggal Rilis Resmi
Tags: Berita FilmTrailer
Previous Post

Triple Frontier Incar Channing Tatum dan Tom Hardy

Next Post

Foto Terbaru Justice League Hadirkan Hampir Semua Anggotanya

Related Posts

Usai F1, Brad Pitt Kembali dengan Film Gelap dan Intens Berjudul The Riders
Barat

Usai F1, Brad Pitt Kembali dengan Film Gelap dan Intens Berjudul The Riders

30/01/2026
Live action Gundam
Action

Netflix Resmi Amankan Film Live-Action Gundam yang Dibintangi Sydney Sweeney

30/01/2026
Ana de Armas Akan Bintangi Film Thriller Psikologis Berjuudl Sweat, Siap Tampilkan Sisi Gelap Dunia Influencer
Barat

Ana de Armas Akan Bintangi Film Thriller Psikologis Berjuudl Sweat, Siap Tampilkan Sisi Gelap Dunia Influencer

30/01/2026
Extraction: Tygo
Action

Spin-off Extraction: Tygo Jadi yang Paling Brutal? Netflix Gandeng Tim Stunt Iko Uwais

30/01/2026
Next Post
Justice League Superman

Foto Terbaru Justice League Hadirkan Hampir Semua Anggotanya

[elfsight_youtube_gallery id="2"]

Popular 24 Hours

  • Usai F1, Brad Pitt Kembali dengan Film Gelap dan Intens Berjudul The Riders

    Usai F1, Brad Pitt Kembali dengan Film Gelap dan Intens Berjudul The Riders

    403 shares
    Share 161 Tweet 101
  • Spin-off Extraction: Tygo Jadi yang Paling Brutal? Netflix Gandeng Tim Stunt Iko Uwais

    403 shares
    Share 161 Tweet 101
  • Trailer Daredevil: Born Again Season 2 Resmi Dirilis, Marvel Konfirmasi Jadwal Tayang

    404 shares
    Share 162 Tweet 101
  • Netflix Resmi Amankan Film Live-Action Gundam yang Dibintangi Sydney Sweeney

    402 shares
    Share 161 Tweet 101
  • Film Ready or Not 2: Here I Come Maju Jadwal Rilis, Siap Tayang Lebih Cepat dan Premier di SXSW

    407 shares
    Share 163 Tweet 102
Cinemags

© 2021 - 2025 Cinemags

Information

  • About Us
  • Advertise
  • Privacy Policy
  • Contact Us

Follow Us

No Result
View All Result
  • Trending
  • Reviews
  • Movie News
  • TV News
  • Interview
  • Lainnya
    • Show Case
    • Komik
    • Shop

© 2021 - 2025 Cinemags