Cinemags
  • Trending
  • Reviews
  • Movie News
  • TV News
  • Interview
  • Lainnya
    • Show Case
    • Komik
    • Shop
No Result
View All Result
Cinemags
  • Trending
  • Reviews
  • Movie News
  • TV News
  • Interview
  • Lainnya
    • Show Case
    • Komik
    • Shop
No Result
View All Result
Cinemags
No Result
View All Result

Demi Mendukung Industri Bioskop, Inilah yang Dilakukan oleh Christopher Nolan

by Kent
September 21, 2020
in Articles, Barat, Movies, News
Reading Time: 2 mins read
A A
0
Christopher Nolan
Share on FacebookShare on Twitter

Sineas pembuat film Blockbuster, Christopher Nolan adalah sosok yang dikenal sebagai orang yang sangat tertutup, yang selalu menghindari perhatian publik kecuali dia memiliki film baru untuk dipromosikan. Namun sutradara ini baru-baru ini muncul di media sosial dalam sebuah berita yang tidak terkait dengan film barunya Tenet, ketika akun media sosial jaringan bioskop Regal menge-tweet gambar Nolan bersama istrinya Emma Thomas di luar salah satu bioskop mereka.

Nolan telah mengunjungi gedung bioskop tidak hanya sekali tetapi dua kali sejak bioskop dibuka kembali, dan tidak untuk mempromosikan dan menonton Tenet. Alih-alih menghabiskan  waktu untuk untuk mempromosikan filmnya sendiri, Nolan dikatakan malah menonton Broken Hearts Gallery dan   The Personal History of David Copperfield.

Thanks for stopping by Regal Irvine Spectrum Christopher Nolan #TENET pic.twitter.com/G7o75OTLEY

— Regal (@RegalMovies) September 15, 2020

Wajar saja, ada makna yang lebih dalam di balik keinginan Nolan untuk difoto saat keluar dari bioskop dengan menggunakan masker. Masalah terbesar yang dihadapi industri film di seluruh dunia saat ini adalah keengganan penonton untuk mengambil risiko terinfeksi untuk menonton film di layar lebar. Keengganan yang sama ini telah menyebabkan Tenet berjuang keras untuk mengumpulkan $200 juta di box office sejauh ini, dan kini banyak studio mendorong mundur kembali tanggal rilis blockbuster mereka.

Nolan bukan satu-satunya tokoh Hollywood yang mencoba membuat industri bioskop hidup lagi dengan menunjukkan tidak ada yang perlu ditakuti untuk pergi ke bioskop jika Anda mengamati tindakan pencegahan yang tepat. Tom Cruise juga pernah merekam dan memposting video dirinya sedang menonton Tenet di bioskop London, sementara Hugh Jackman berkomentar di Twitter bahwa mereka yang bisa menonton Tenet di bioskop adalah orang yang beruntung.

Baca Juga:  Netflix Resmi Amankan Film Live-Action Gundam yang Dibintangi Sydney Sweeney

 

Tags: #dukungBioskopBerita FilmbioskopChristopher NolanJaringan BioskopRegal CinemasTenet
Previous Post

Proyek The Boss Baby 2 Umumkan Para Pengisi Suara Baru

Next Post

Jimmy O. Yang Mencoba Menjadi Seorang Stand-Up Komedian di The Opening Act

Related Posts

Usai F1, Brad Pitt Kembali dengan Film Gelap dan Intens Berjudul The Riders
Barat

Usai F1, Brad Pitt Kembali dengan Film Gelap dan Intens Berjudul The Riders

30/01/2026
Live action Gundam
Action

Netflix Resmi Amankan Film Live-Action Gundam yang Dibintangi Sydney Sweeney

30/01/2026
Ana de Armas Akan Bintangi Film Thriller Psikologis Berjuudl Sweat, Siap Tampilkan Sisi Gelap Dunia Influencer
Barat

Ana de Armas Akan Bintangi Film Thriller Psikologis Berjuudl Sweat, Siap Tampilkan Sisi Gelap Dunia Influencer

30/01/2026
Extraction: Tygo
Action

Spin-off Extraction: Tygo Jadi yang Paling Brutal? Netflix Gandeng Tim Stunt Iko Uwais

30/01/2026
Next Post
Jimmy O. Yang Mencoba Menjadi Seorang Stand-Up Komedian di The Opening Act

Jimmy O. Yang Mencoba Menjadi Seorang Stand-Up Komedian di The Opening Act

Leave a Reply

Your email address will not be published. Required fields are marked *

[elfsight_youtube_gallery id="2"]

Popular 24 Hours

  • Sepuluh Film Tentang Perselingkuhan

    1825 shares
    Share 730 Tweet 456
  • Bintang Fantastic Four MCU Gabung Film Baru Charlize Theron Berjudul Tyrant

    402 shares
    Share 161 Tweet 101
  • Film Dirty Dancing Dapat Sekuel Setelah 40 Tahun

    402 shares
    Share 161 Tweet 101
  • Trailer Daredevil: Born Again Season 2 Resmi Dirilis, Marvel Konfirmasi Jadwal Tayang

    402 shares
    Share 161 Tweet 101
  • Film Ready or Not 2: Here I Come Maju Jadwal Rilis, Siap Tayang Lebih Cepat dan Premier di SXSW

    405 shares
    Share 162 Tweet 101
Cinemags

© 2021 - 2025 Cinemags

Information

  • About Us
  • Advertise
  • Privacy Policy
  • Contact Us

Follow Us

No Result
View All Result
  • Trending
  • Reviews
  • Movie News
  • TV News
  • Interview
  • Lainnya
    • Show Case
    • Komik
    • Shop

© 2021 - 2025 Cinemags