Cinemags
  • Trending
  • Reviews
  • Movie News
  • TV News
  • Interview
  • Lainnya
    • Show Case
    • Komik
    • Shop
No Result
View All Result
Cinemags
  • Trending
  • Reviews
  • Movie News
  • TV News
  • Interview
  • Lainnya
    • Show Case
    • Komik
    • Shop
No Result
View All Result
Cinemags
No Result
View All Result

Neil Gaiman Ungkap Update Terbaru dari Serial Sandman di Netflix

by Kent
April 21, 2020
in Barat, Comics, News, Streaming, Thriller, TV Shows
Reading Time: 1 min read
A A
0
Share on FacebookShare on Twitter

Penulis dan kreator dari Sandman, Neil Gaiman mengungkapkan bahwa kemajuan cukup signifikan telah dilakukan oleh Netflix  dalam mengembangkan serial yang diangkat dari komik ini sebelum “penutupan” Hollywood.

Gaiman mengatakan bahwa naskah untuk musim pertama telah selesai ditulis, proses casting telah dimulai, sutradara sudah ditentukan, set untuk proses pengambilan gambar sedang dibangun. Semuanya siap untuk diproduksi, namun kemudian penyebaran Coronavirus meluas dan mereka harus menutup studionya.

the-sandman-comic

Sebelumnya pada musim panas tahun lalu, Netflix dikabarkan telah bersiap untuk mengembangkan serial TV Sandman. Tidak lama setelah itu, Gaiman mengungkapkan bahwa musim pertama akan terdiri dari 11 episode. Musim pertama belum memiliki tanggal rilis, tetapi Gaiman mengatakan bahwa selama musim panas bahwa ia dan tim kreatif lainnya sudah bekerja untuk mempersiapkan 2 musim sekaligus.

Sandman merupakan komik terbitan Vertigo yang berada dibawah bendera DC yang terbit dari tahun 1989-1996 sebanyak 75 seri.  Kisahnya berfokus pada Dream/Morpheus yang berusaha membangun lagi dunianya, setelah tujuh puluh tahun disekap oleh seorang pesulap. Komiknya sendiri memiliki alur berkelok-kelok dan merupakan sebuah antologi karakter bernama Morpheus alias Dream dan para saudara laki-laki dan perempuannya yang dikenal sebagai Endless (Death, Desire, Despair, Delirium, Destruction, dan Destiny).

 

Baca Juga:  Anne Hathaway Bintangi Serial True Crime Paramount+ Berjudul Fear Not
Tags: Berita FilmKomikNeil GaimanNetflixSandman
Previous Post

Warner Bros. Merombak Tanggal Rilis Tiga Film Superhero Mereka

Next Post

Perilisan Film Terbaru Evangelion Ditunda Karena Coronavirus

Related Posts

Usai F1, Brad Pitt Kembali dengan Film Gelap dan Intens Berjudul The Riders
Barat

Usai F1, Brad Pitt Kembali dengan Film Gelap dan Intens Berjudul The Riders

30/01/2026
Live action Gundam
Action

Netflix Resmi Amankan Film Live-Action Gundam yang Dibintangi Sydney Sweeney

30/01/2026
Ana de Armas Akan Bintangi Film Thriller Psikologis Berjuudl Sweat, Siap Tampilkan Sisi Gelap Dunia Influencer
Barat

Ana de Armas Akan Bintangi Film Thriller Psikologis Berjuudl Sweat, Siap Tampilkan Sisi Gelap Dunia Influencer

30/01/2026
Extraction: Tygo
Action

Spin-off Extraction: Tygo Jadi yang Paling Brutal? Netflix Gandeng Tim Stunt Iko Uwais

30/01/2026
Next Post
Perilisan Film Terbaru Evangelion Ditunda Karena Coronavirus

Perilisan Film Terbaru Evangelion Ditunda Karena Coronavirus

Leave a Reply

Your email address will not be published. Required fields are marked *

[elfsight_youtube_gallery id="2"]

Popular 24 Hours

  • Sepuluh Film Tentang Perselingkuhan

    1827 shares
    Share 731 Tweet 457
  • Trailer Daredevil: Born Again Season 2 Resmi Dirilis, Marvel Konfirmasi Jadwal Tayang

    403 shares
    Share 161 Tweet 101
  • Bintang Fantastic Four MCU Gabung Film Baru Charlize Theron Berjudul Tyrant

    403 shares
    Share 161 Tweet 101
  • Spin-off Extraction: Tygo Jadi yang Paling Brutal? Netflix Gandeng Tim Stunt Iko Uwais

    401 shares
    Share 160 Tweet 100
  • Film Ready or Not 2: Here I Come Maju Jadwal Rilis, Siap Tayang Lebih Cepat dan Premier di SXSW

    407 shares
    Share 163 Tweet 102
Cinemags

© 2021 - 2025 Cinemags

Information

  • About Us
  • Advertise
  • Privacy Policy
  • Contact Us

Follow Us

No Result
View All Result
  • Trending
  • Reviews
  • Movie News
  • TV News
  • Interview
  • Lainnya
    • Show Case
    • Komik
    • Shop

© 2021 - 2025 Cinemags