Cinemags
  • Trending
  • Reviews
  • Movie News
  • TV News
  • Interview
  • Lainnya
    • Show Case
    • Komik
    • Shop
No Result
View All Result
Cinemags
  • Trending
  • Reviews
  • Movie News
  • TV News
  • Interview
  • Lainnya
    • Show Case
    • Komik
    • Shop
No Result
View All Result
Cinemags
No Result
View All Result

Trailer Perdana Jurassic World: Fallen Kingdom Hadirkan Sekuel Yang Lebih Kelam

by Kent
December 8, 2017
in News
Reading Time: 2 mins read
A A
0
Jurassic World Fallen Kingdom Trailer
Share on FacebookShare on Twitter

Jurassic World Fallen Kingdom Trailer

Universal Pictures baru saja merilis full trailer perdana dari Jurassic World: Fallen Kingdom. Dan isi klip promo ini menyajikan suatu kisah yang lebih kelam dari film sebelumnya. Kehancuran dan kekacauan massal menghiasi sepanjang trailer ini.

Diawali dengan pertemuan kembali Claire dengan Owen yang kemudian membawa mereka kembali ke pulau tempat para dinaosaurus hidup. Namun kali ini misi mereka adalah untuk menyelamatkan para makluk [purba tersebut dari kepunahan karena sebuah gunung berapi yang siap meletus. Sudah pasti “tugas” mereka tidak akan berjalan mulus karena banyak gangguan.

Baca Juga: Universal Rilis Plot Detail dari Jurassic World: Fallen Kingdom

Jurassic World: Fallen Kingdom menceritakan tentang para dinaosaurus yang terancam punah (lagi) dan harapan untuk menyelamatkan ada pada sosok Chris Pratt yang berperan sebagai pelatih dinosaurus, Owen Grady dan Bryce Dallas Howard yang berperan sebagai Claire Dearing. Inilah detail kisah Jurassic World: Fallen Kingdom:

“Claire telah mendirikan sebuah organisasi yang bernama Dinosaur Protection Group, dan mereka sedang mencari jalan untuk mengevakuasi semua dinosaurus dari pulau Isla Nublar karena ancanam gunung berapi. Dia kemudian kembali meminta bantuan kepada Owen Grady dan sejumlah karakter baru yang diperankan oleh Daniella Pineda (The Detour) dan Justice Smith (Paper Towns) serta ahli matematika Dr. Ian Malcolm yang diperankan oleh Jeff Goldblum.”

Sekuel ini disutradarai oleh J. A. Bayona (A Monster Calls, The Impossible) dari naskah yang ditulis oleh sang sutradara film pertamanya, Colin Trevorrow, bersama dengan Derek Connolly (Safety Not Guaranteed). Frank Marshall (The Sixth Sense, Sully) akan bertindak sebagai produser bersama dengan Pat Crowley (Jason Bourne series, Eagle Eye) dan Belen Atienza. Jurassic World 2 yang menjadi proyek kerja sama pertama antara Bayona dengan komposer Michael Giacchino ini rencananya akan dirilis pada tanggal 22 Juni 2018 mendatang.

Baca Juga:  Trailer Film “Roofman” Ungkap Kisah Pencuri Legendaris yang Sembunyi di Toko Mainan
Previous Post

Ini Dia Deretan Foto First Look Dari X-Men: Dark Phoenix

Next Post

Inilah Foto Resmi Perdana dari Film Aquaman

Related Posts

Sore: Istri dari Masa Depan
Drama

“Sore: Istri dari Masa Depan” Siap Bikin Penonton Greget dengan Misteri dan Cinta Tanpa Syarat

07/07/2025
House of Games
Barat

Viola Davis dan Yahya Abdul-Mateen II Siap Hadirkan Remake Film Thriller Klasik “House of Games”

07/07/2025
She Rides Shotgun
Action

Taron Egerton Berjuang Melindungi Putrinya dalam Trailer Baru She Rides Shotgun

07/07/2025
relay
Barat

Riz Ahmed & Lily James Terjebak dalam Permainan Berbahaya di “Relay”

07/07/2025
Next Post
Aquaman Movie

Inilah Foto Resmi Perdana dari Film Aquaman

Unfortunately, an error occurred:
Cinemags
Cinemags
• 1.7K Subscribers • 386 Videos • 527K Views
Official Account of Cinemags "More than Movie Magazine"
  • Uploads
TEBAK POSTER FILM INI!
BTS PESAWAT BATMAN DALAM THE DARK KNIGHT RISES
3 TANTANGAN FEAR FACTOR YANG PALING MENGERIKAN!
KEMUNCULAN T-REX DI FILM 'JURASSIC PARK'
TANTANGA KEANUAGL MEMAINKAN 8 PERAN SEKALIGUS
SQUID GAME CAMEO!
12 

Popular 24 Hours

  • 10 Sekuel Superhero yang Lebih Unggul dari Film Aslinya

    10 Sekuel Superhero yang Lebih Unggul dari Film Aslinya

    414 shares
    Share 166 Tweet 104
  • Sebelum Nonton, Kenali Dulu Ragam Kelas di Bioskop CGV

    30376 shares
    Share 12150 Tweet 7594
  • Liam Neeson Kembali Beraksi dalam Trailer Perdana Ice Road: Vengeance

    519 shares
    Share 208 Tweet 130
  • Taron Egerton Berjuang Melindungi Putrinya dalam Trailer Baru She Rides Shotgun

    401 shares
    Share 160 Tweet 100
  • Sinopsis dan Daftar Pemain Film Made in Bali

    469 shares
    Share 188 Tweet 117
Cinemags

© 2021 - 2025 Cinemags

Information

  • About Us
  • Advertise
  • Privacy Policy
  • Contact Us

Follow Us

No Result
View All Result
  • Trending
  • Reviews
  • Movie News
  • TV News
  • Interview
  • Lainnya
    • Show Case
    • Komik
    • Shop

© 2021 - 2025 Cinemags