1. Titanic
Mendengar judul film ini saja tentu kita tak akan kaget ataupun meragukan nilai pendapatan yang telah diraihnya. Titanic arahan James Cameron ini sebenarnya dibuat dengan dana yang sangat fantastis yaitu sekitar $200 juta (Rp 2.7 triliun). Namun, angka yang ‘berbahaya’ ini terbukti dimanfaatkan Cameron dengan hasil yang sangat memuaskan. Titanic berhasil menyabet Best Picture Oscar pada tahun 1998 dan dilengkapi dengan 10 piala dari kategori lainnya. Bahkan, film ini juga berhasil meraih pendapatan domestik tertinggi saat ini dengan nilai sebesar $658.7 (Rp 8.9 trilyun).
Baca juga: 10 Film Terbaik Sepanjang Masa Menurut Para Sutradara Dunia
Page 5 of 5