1. House of Wax (1953)
Mengambil latar belakang di Wax Museum (fiksi), film ini bertutur tentang seorang ahli pahat lilin yang berubah menjadi psikopat akibat museum patung lilin miliknya terbakar habis. Di era 1950-an, karya André de Toth ini menjadi film horor pertama yang dirilis dalam format 3D, dan lewat film ini pula Vincent Price sukses angkat nama sebagai salah satu ikon horor terpopuler pada masanya.
Page 10 of 10